Siapa bilang cuma kota wisata di Jepang cuma Tokyo? Kamu bisa berkunjung ke ibu kota Prefektur Hokkaido, Sapporo, yang jadi pilihan wisatawan terutama di musim salju. Kamu bisa berkeliling di Sapporo dengan berbagai moda transportasi umum atau memanfaatkan tenaga sendiri.
Contohnya memakai kereta JR, kereta bawah tanah, trem, bus, taksi, velotaxi, hingga sepeda juga jalan kaki. Selengkapnya, berikut pilihan transportasi umum di Sapporo.
Sapporo menduduki posisi kelima sebagai kota terbesar di Jepang yang berada di bagian utara. Kota ini juga menjadi pusat kota Hokkaido, termasuk menjadi sentral kegiatan ekonomi, politik, dan budaya.
Untuk mengeksplorasi kota, berikut rekomendasi transportasi umum yang bisa kamu gunakan.
Tipe Pembayaran | Biaya Harian | Penggunaan 30 Menit | Tambahan Penggunaan setiap 30 menit |
Keanggotaan Bulanan | 0 | 0 | ¥ 110 |
Perjalanan tunggal | 0 | ¥ 165 | ¥ 110 |
Kantor Pariwisata/Hotel | ¥ 1.650 | 0 | 0 |
Toko Serba Ada | ¥ 1.430 | 0 | 0 |
|
|
|
|
Panduan di atas adalah semua cara yang bisa kamu pakai untuk berkeliling di Sapporo. Paling menarik, kamu harus mencoba velotaxi. Pasalnya, transportasi umum ini belum tentu ada di kota Jepang lain.