Bermula dari desa kecil dengan deretan sawah, Cipete perlahan berkembang menjadi satu dari 65 kelurahan di Jakarta Selatan. Kini, Cipete merupakan daerah padat penduduk dengan potensi wisata yang makin berkembang.
Cipete memiliki iklim panas tropis sepanjang tahun, tetapi waktu terbaik mengunjunginya adalah musim kemarau, yaitu antara Mei hingga September. Pada waktu ini, hujan jarang turun sehingga Anda bisa nyaman mengunjungi aneka tempat wisata.
Berlokasi di Jalan Keuangan Raya 19, Museum Basoeki Abdullah memajang aneka lukisan dan barang koleksi almarhum Basoeki Abdullah, salah satu pelukis legendaris Indonesia. Museum ini awalnya merupakan kediaman pribadi Basoeki Abdullah yang dihibahkannya kepada negara.
Sumber Asli adalah tempat wisata kuliner untuk menikmati hidangan lawas dengan cita rasa otentik. Berlokasi di Jalan Cipete Raya 11, restoran ini sengaja mempekerjakan koki rumahan yang pandai mengolah masakan klasik tersebut. Contoh menu andalannya adalah nasi krawu, nasi megono, hingga sambal tumpang.
Salah satu pusat perbelanjaan terbaru di Cipete, One Belpark Mall cocok Anda jadikan tempat mencari pakaian, aksesori, oleh-oleh, hingga makanan dan jajanan. Sejak buka pada tahun 2016, One Belpark Mall sudah menggandeng beragam gerai populer baik dari dalam maupun luar negeri.
Hotel di Cipete Selatan menghadirkan pilihan akomodasi mewah untuk kenyamanan dan fasilitas terbaik.
Hotel bintang 5 yang elegan di distrik bisnis dan belanja. Berlokasi di Distrik 8 SCBD, Lot 28, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan.
Superior, Deluxe King, Deluxe Cityscape King, Deluxe Skyline King, Executive King, Executive Cityscape King, Suite Langham.
Kolam renang, pusat kebugaran, spa, Wi-Fi, fasilitas bisnis.
Resepsionis dan keamanan 24 jam, concierge, laundry, penitipan bagasi, layanan kamar 24 jam, antar-jemput bandara.
The Langham Jakarta berjarak sekitar 404 meter dari Mall fx Sudirman, 863 meter dari Plaza Senayan, dan 1,06 km dari Senayan National Golf Club.
Hotel Langganan dengan Layanan Bermutu
Direview oleh Kelvin, 23 Maret
Ketiga kalinya menginap di Langham dan selalu sangat puas dengan segala fasilitas, staff yang bekerja, kebersihan kamar dan juga lokasi terbaik. Seluruh staff yang bekerja sangat profesional, terima kasih.
Hotel bintang 5 di Jakarta Selatan yang cocok untuk bisnis maupun wisata. Berlokasi di Jalan Gatot Subroto Kavling 2 – 3, Jakarta Selatan.
Classic Twin Studio, Smart Artsy Twin Studio, Smart Artsy King Studio.
Kolam renang, restoran, bar, Wi-Fi, fasilitas bisnis, spa, pusat kebugaran.
Resepsionis dan keamanan 24 jam, layanan kamar, staf multibahasa, penyewaan mobil, antar-jemput bandara.
ARTOTEl Suites Mangkuluhur Jakarta berlokasi sekitar 213 meter dari Plaza Semanggi, 651 meter dari Pacific Place, dan 989 meter dari Jakarta World Trade Center.
Sajian Kuliner Lezat saat Staycation
Direview oleh Sandra t., 17 Desember
Hospitalitynya bagus, dinner dan breakfastnya enak semuaa, spesial cake by requestnya enak. Sesenang itu sih staycation di sini. Next pasti repeat. Thanks.
Hotel bintang 4 modern berlokasi strategis di distrik bisnis dan perbelanjaan. Beralamat di Jalan Gatot Subroto Kavling 1, Kuningan Barat, Jakarta Selatan.
Superior Single Beds, Superior Double Beds, Studio Executive Suite Single Beds, Family Suite King Bed, Executive Suite King Bed.
Kolam renang, restoran, pusat kebugaran, bar, kafe, Wi-Fi, fasilitas bisnis, ruang serba guna.
Resepsionis, layanan kamar dan keamanan 24 jam, bellboy, antar-jemput bandara penyewaan mobil, penitipan bagasi.
Hotel ini berjarak sekitar 1,37 km dari Museum Keprajuritan ABRI, 1,62 km dari Mall Kuningan City, dan 1,71 km dari Mall Ambassador.
Hotel Nyaman Berpemandangan Indah
Direview oleh Asih R.M., 22 Januari
Proses check in mudah dan cepat, dapat room sesuai keinginan yaitu view city light. Room dan hotel nya bersih, staff ramah, makanan enak dan bervariasi. Overall puas banget thank you.
Cipete Selatan memiliki hotel murah sebagai alternatif akomodasi ekonomis yang tetap memberi kenyamanan.
Hotel bintang 3 dengan desain klasik Eropa yang unik dan lokasi strategis. Berlokasi di Jalan Cipete Raya No. 5, Cilandak, Jakarta Selatan.
Deluxe Twin, Deluxe King, Deluxe Double, Deluxe, Executive Suite.
Restoran, kafe, fasilitas rapat, Wi-Fi, pusat kebugaran, antar-jemput bandara.
Resepsionis dan keamanan 24 jam, layanan kamar, laundry.
Hotel ini hanya berjarak sekitar 777 meter dari Stasiun MRT Cipete Raya, 1,61 km dari Cilandak Town Square, dan 1,83 km dari Museum Basoeki Abdullah.
Kamar Nyaman dengan Sajian Lezat
Direview oleh Alsallsha, 23 Agustus
Nyaman, full cermin, makanannya super enak karyawannya ramah semua.
Hotel bintang 3 dengan suasana tenang dan kamar bergaya rumahan. Berlokasi di Jalan Pangeran Antasari No. 9, Cipete Selatan, Jakarta Selatan.
Deluxe, Junior Suite, Superior Apartment 1 Bedroom, Deluxe Apartment 1 Bedroom.
Restoran, kolam renang, Wi-Fi, taman, area parkir, area santai umum.
Layanan kamar, laundry, keamanan 24 jam.
Mutiara Suites berjarak sekitar 1,28 km dari Museum Arsip Nasional, 1,51 km dari Como Park, dan 1,84 km dari Lippo Mall Kemang.
Kamar Luas untuk Staycation Bersama
Direview oleh Juliani C., 4 Januari
Boleh banget buat ngabisin waktu bareng keluarga atau temen-temen. Kamar luas, ya bisa dibilang hampir kayak apartment gitu, soalnya udah ada dapur, meja makan. Ada ruang tv nya sendiri juga. Pokoknya definisi luas banget deh. Jangan lupa, ada balkon nya juga hahaha mungkin next bakalan nginep di sini lagi sih!
Hotel bintang 2 dengan interior warna-warni dan fasilitas standar berkualitas. Berlokasi di Jalan Melawai IV No. 3 – 11, Kebayoran Baru, Jakarta.
Faveroom, Funroom.
Restoran, Wi-Fi, AC, kamar mandi berpancuran, area parkir, TV kabel, ruang serba guna, fasilitas rapat.
Resepsionis dan keamanan 24 jam, layanan kamar, sarapan, penitipan bagasi.
Hotel ini hanya berjarak sekitar 111 meter dari Blok M Square, 783 meter dari Taman Barito, dan 1,95 km dari Ratu Plaza.
Pelayanan Ramah dan Sigap
Direview oleh Adinda S.A.S., 7 Juni
Terima kasih pelayanan cepat dan ramah, resepsionis siap sedia membantu. Kamar bersih dan nyaman. Depan Blok M Square langsung, sarapan juga lumayan enak. 🥰🙏🏻.
Cipete Selatan dan sekitarnya memiliki guest house yang cocok untuk menginap nyaman dengan suasana rumahan.
Guest house bintang 1 dengan interior minimalis klasik dan suasana tenang. Berlokasi di Jalan Bunga Flamboyan No. 30, Cipete Selatan, Jakarta Selatan.
Superior.
Area parkir, Wi-Fi, ruang duduk di lobi, kamar mandi berpancuran, AC.
Resepsionis, staf kebersihan.
Info Lokasi sekitar Flamboyan Residence
Guest house ini berjarak sekitar 1,43 km dari Lippo Mall Kemang, 2,01 km dari Como Park, dan 2,07 km dari Museum Arsip Nasional.
Tempat Menginap yang Tenang dan Nyaman
Direview oleh Muhamad S. A., 5 Februari
Ketika menginap di sini memberikan pengalaman yang cukup baik, karena kamarnya juga tidak berisik orang lalu lalang dan juga untuk parkiran sangat memadai.
Guest house bintang 2 di area dekat pertokoan dan restoran. Berlokasi di Jalan Melawai Raya No. 189 B Melawai, Kebayoran Baru, Jakarta.
European Style, Western Style, American Style, Japanese Style, Japanese Style Twin.
AC, Wi-Fi, kamar mandi berpancuran, brankas di kamar, lemari es, fasilitas bisnis, penitipan bagasi.
Resepsionis 24 jam, pijat, sarapan.
Happy Inn Melawai hanya berjarak sekitar 248 meter dari Stasiun MRT Blok M, 270 meter dari Plaza Blok M, dan 677 meter dari Melawai Plaza.
Pengalaman Menginap yang Cukup Memuaskan
Direview oleh Imam S., 11 April
Kamar bersih dan rapih, serta pelayanan hotel sangat cepat, rekomen banget tempatnya sama pelayanannya.
Guest house bintang 3 dengan suasana nyaman dan fasilitas lengkap. Berlokasi di Jalan Cikatomas II No. 24 – 26, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan.
Standard Single, Standard Double, Deluxe, Deluxe Twin, Comfort Room (No Window).
Wi-Fi, area parkir, spa, brankas di kamar, AC, kamar mandi berpancuran dengan bak.
Resepsionis dan keamanan 24 jam, pijat, layanan kamar, antar-jemput bandara.
W Home Senopati berjarak sekitar 1,45 km dari Terminal MRT ASEAN, 1,42 km dari Pacific Place, dan 1,43 km dari Blok M Square.
Guest House dengan Kamar Nyaman
Direview oleh Suci U., 5 Januari
Kamarnya bersih, wangi. Nyaman banget.
Cipete Selatan memiliki hotel dengan fasilitas yang cocok untuk menginap bersama keluarga, terutama dengan anak-anak.
Hotel bintang 4 modern dengan berbagai pilihan kamar luas, apartemen, serta fasilitas ramah anak. Berlokasi did Jalan Gatot Subroto Kavling 64, Menteng Dalam, Tebet, Jakarta Selatan.
Studio Suite Twin, Studio Suite King, Studio Suite 2 Twin Beds, 1-bedroom Executive Suite, 2-bedroom Deluxe, Deluxe Apartment 2 Bedrooms, 2-bedroom Executive, Executive Apartment 2 Bedrooms, 3-bedroom Executive, Executive Apartment 3 Bedrooms.
Kolam renang, restoran, spa, Wi-Fi, AC, fasilitas rapat, area bermain anak, pusat kebugaran, dapur kecil, lemari es, mesin cuci apartemen, microwave.
Resepsionis dan keamanan 24 jam, laundry, antar-jemput bandara.
Citadines Gatot Subroto Jakarta berjarak sekitar 1,90 km dari Mega Kuningan, 1,91 km dari Mall Kota Kasablanka, dan 2,13 km dari Mal Ambassador.
Staycation Berkesan bersama Anak
Direview oleh shennie k., 25 Desember
Pertama check in proses cepat. Masuk kamar dengan tipe deluxe family langsung terasa nyaman. Kami yang membawa 3 anak langsung betah. Semua vasilitas super lengkap semuanya dapur serta internet Neflix dan lain-lain pun lengkap. Hingga kita memutus kan untuk nambah 1 hari lagi. Terima kasih untuk semuanya aplikasi dan Citadines 🤗.
Memesan kamar hotel, tiket pesawat serta kereta, dan akses masuk tempat wisata lebih mudah lewat Traveloka. Anda bisa mengubah jadwal perjalanan lewat fitur Easy Reschedule, atau menggunakan layanan Traveloka PayLater. Jangan lupa mengumpulkan aneka reward untuk ditukar dengan beragam hadiah, promo, dan harga diskon.
Total Akomodasi | 201 Properties |
Hotel Populer | Little Amaroossa Hotel, Mutiara Suites |
Objek Wisata Populer | Rumah Makan Pagi Sore Pematang Panggang, Klinik Kecantikan di Jakarta | The Clinic Beautylosophy - Cipete |