Hotel Pamekasan & Penginapan Terdekat Sekitarnya

Hotel & Penginapan di Pamekasan

Wujudkan perjalanan impianmu, eksplor pilihan hotel terbaik di Pamekasan
  1. Hotel
    /
  2. Indonesia
    (56732 Hotel)
    /
  3. Jawa Timur
    (5509 Hotel)
    /
  4. Pulau Madura
    (51 Hotel)

Jelajahi Hotel Terbaik di Berbagai Sudut Destinasi

Temukan yang kamu suka & pilih akomodasi di area populer berikut

Why Pay More

When You Can Pay Less?

Install our app for bigger deals!
Open Maps
Rentang Harga
Reset
Per kamar, per malam
Promo & Diskon
Toggle filter card
EPIC SALE (4)
Promo untuk Anda (3)
Extra Benefit (2)
Bintang
Toggle filter card
1 (8)
2 (2)
3 (4)
4
5
Rating dari Tamu
Toggle filter card
7+ Nyaman (7)
8+ Mengesankan (6)
9+ Luar Biasa (1)
Tipe Akomodasi
Toggle filter card
Penginapan (3)
Hotel (9)
Ryokan
Apartemen (1)
Guesthouse (1)
Fasilitas yang sering dicari
Toggle filter card
Aksesibilitas (20)
Sarapan Tersedia (16)
Early Check-In (1)
Antar-jemput Bandara (2)
Late Check-Out
Lihat Semua
Pembatalan Fleksibel
Toggle filter card
Bayar di Hotel (8)
Fasilitas Unik
Toggle filter card
Area Hiburan (5)
Bar (4)
Fasilitas Kamar
Toggle filter card
Ruang Bebas Asap Rokok (10)
AC (10)
Pemanas ruangan (4)
Ruang keluarga (3)
Hair Dryer (3)
Lihat Semua
Pilihan Traveloka
Toggle filter card
Preferred Partner (3)
Reset
Terapkan

Hotel Populer di Pamekasan

Cek penginapan pilihan berikut serta review terbarunya
Pamekasan
14 properti ditemukan
Urutkan Berdasarkan:
Popularitas tertinggi
Exterior / Building 1 Front One Hotel Pamekasan Madura, Hotel Pamekasan
8.6
(1.050)
Mengesankan
Hotel
Pademawu, Pamekasan
Kursi berjemur pantai
Pusat kebugaran
Fasilitas bisnis
Antar-jemput bandara
Payung pantai
Bar
Penawaran eksklusif s.d. 60% hanya di Aplikasi
Regina heriyani
Cozy banget, staff ramah, sudah seperti rumah sendiri. recommended sekali.
HOTEL DEALS
Harga sekitar
Rp 510.534
Pilih Kamar
Exterior / Building 1 Azana Style Madura, Hotel Pamekasan
9
(172)
Mengesankan
Hotel
Pademawu, Pamekasan
Teras rooftop
Fasilitas bisnis
Bar di kolam renang
Aksesibel bagi penyandang disabilitas
Check-out ekspress
Bar
Penawaran eksklusif s.d. 60% hanya di Aplikasi
Belly Purna Bahesa
Pelayanan sangat ramah, kondisi kamar bersih, dan masakannya enak.
HOTEL DEALS
Harga sekitar
Rp 696.044
Pilih Kamar
Cahaya Berlian Hotel Syariah 1, Hotel Pamekasan
8.9
(468)
Mengesankan
Hotel
Tlanakan, Pamekasan
Harga sekitar
Rp 293.663
Pilih Kamar
Swimming Pool 1 Odaita Hotel, Hotel Pamekasan
8.4
(776)
Mengesankan
Hotel
Pademawu, Pamekasan
Tanda khusus bagi tuna netra
Sewa mobil
Teras rooftop
Aksesibel bagi penyandang disabilitas
Mas Renno
shopping_and_culinary
Lokasi strategis. Hotel baru sepertinya. Pelayanan baik menurut saya. Fasilitas breakfast juga enak, menunya bervariasi.
Harga sekitar
Rp 576.102
Pilih Kamar
New Ramayana Hotel 1, Hotel Pamekasan
8.2
(201)
Nyaman
Hotel
Pusat Kota Pamekasan, Pamekasan
Lailul Witrih
family
Recomended, sangat memuaskan.
Harga sekitar
Rp 271.516
Pilih Kamar
Exterior / Building 1 Hotel Asri Boutique, Hotel Pamekasan
8.5
(34)
Mengesankan
Hotel
Pusat Kota Pamekasan, Pamekasan
Aktivitas outdoor
Harga sekitar
Rp 296.891
Pilih Kamar
OYO 2715 Hotel Madinah Syariah 1, Hotel Pamekasan
Hotel
Pusat Kota Pamekasan, Pamekasan
Harga sekitar
Rp 98.149
Pilih Kamar
Bedroom 1 OYO 2708 Hotel Kemuning Syariah, Hotel Pamekasan
Hotel
Pusat Kota Pamekasan, Pamekasan
Check-out ekspress
Harga sekitar
Rp 98.162
Pilih Kamar
OYO 3027 Griya Temenggungan Syariah 1, Hotel Pamekasan
Guest House
Pusat Kota Pamekasan, Pamekasan
Harga sekitar
Rp 172.248
Pilih Kamar
Bedroom 1 SPOT ON 92114 Homestay Riverside Duko, Hotel Pamekasan
Homestay
Pusat Kota Pamekasan, Pamekasan
Harga sekitar
Rp 77.518
Pilih Kamar
Bedroom 1 OYO 92124 Raya Permai Homestay Syariah, Hotel Pamekasan
Homestay
Pademawu, Pamekasan
Harga sekitar
Rp 89.867
Pilih Kamar
Apartemen
Proppo, Pamekasan
Harga sekitar
Rp 814.636
Pilih Kamar
Private pool 1 Odaita Hotel Pamekasan Madura, Hotel Pamekasan
Hotel
Pademawu, Pamekasan
Penitipan anak
Harga sekitar
Rp 500.000
Pilih Kamar
Homestay
Pademawu, Pamekasan
Harga sekitar
Rp 500.000
Pilih Kamar

Atau, anda bisa cek hotel di Pulau Madura, tidak jauh dari Pamekasan

Cek penginapan pilihan berikut serta review terbarunya
Pulau Madura
37 properti ditemukan
Exterior / Building 1 Myze Hotel Sumenep, Hotel Pamekasan
9.5
(28)
Luar Biasa
Hotel
Batuan, Sumenep
Harga sekitar
Rp 624.899
Pilih Kamar
Lobby 1 Kaberaz Luxury Hotel, Hotel Pamekasan
8.4
(723)
Mengesankan
Hotel
Kota Sumenep, Sumenep
Aksesibel bagi penyandang disabilitas
Harga sekitar
Rp 376.006
Pilih Kamar
Lobby 1 de BAGHRAF Hotel, Hotel Pamekasan
8.2
(431)
Nyaman
Hotel
Kota Sumenep, Sumenep
Pusat kebugaran
Teras rooftop
Penawaran eksklusif s.d. 60% hanya di Aplikasi
Muh Ali Imron
Semua sesuai dengan keinginan😚
HOTEL DEALS
Harga sekitar
Rp 393.244
Pilih Kamar
Exterior / Building 1 Musdalifah Hotel Resort, Hotel Pamekasan
8.3
(71)
Mengesankan
Hotel
Batuan, Sumenep
Sewa mobil
Harga sekitar
Rp 333.370
Pilih Kamar
Hotel C1 Syariah 1, Hotel Pamekasan
8.3
(154)
Mengesankan
Hotel
Kota Sumenep, Sumenep
Harga sekitar
Rp 275.205
Pilih Kamar
Exterior / Building 1 Bintang Jaya Hotel, Hotel Pamekasan
Hotel
Kota Sumenep, Sumenep
Harga sekitar
Rp 233.311
Pilih Kamar

Temukan Hotel sesuai dengan kebutuhanmu

Kupon Pengguna Baru

Berlaku untuk Transaksi Pertama di Traveloka App

Diskon 8% Hotel

min. transaksi Rp 500rb
JALANYUK
Copy

Diskon s.d 8% Xperience

min. transaksi Rp 300rb
JALANYUK
Copy

Diskon 12% Antar Jemput Bandara

min. transaksi Rp 150rb
JALANYUK
Copy

Diskon 10% Rental Mobil

min. transaksi Rp 500rb
JALANYUK
Copy

Selebihnya tentang Hotel Pamekasan

Menjelajahi Keindahan Pamekasan

Pamekasan adalah salah satu kabupaten di Jawa Timur yang berada di pulau Madura. Pamekasan adalah kabupaten paling maju di pulau Madura, terlihat dari bagusnya infrastruktur dan angka kemiskinan yang paling rendah. Tidak heran jika terdapat banyak hotel di Pamekasan. Jadi ketika Anda berlibur ke Pamekasan atau Madura Anda tidak perlu khawatir untuk mendapatkan akomodasi.

Kondisi Cuaca dan Musim Terbaik untuk Mengunjungi Pamekasan

Wilayah kabupaten Pamekasan memiliki suhu udara rata-rata yaitu antara 21-34 derajat Celcius. Iklimnya tropis basah dan kering dengan dua musim, yaitu musim hujan dan kemarau. Musim kemarau paling kering dan panas terjadi pada bulan Agustus. Sebelum memutuskan berlibur ke Pamekasan, sebaiknya Anda mempertimbangkan cuaca dan musim terbaik untuk berkunjung.

Pesona Wisata di Sekitar Pamekasan

Pamekasan memiliki banyak wisata yang menarik untuk dikunjungi ketika Anda mampir ke sana. Jika dilihat dari topografinya, Pamekasan memiliki gunung hingga pantai yang membentuk wisata alam yang menarik dikunjungi. Berikut ini daftar destinasi wisata utama yang ada di kabupaten Pamekasan:

1. Air Terjun Durbugen

Berlokasi di Desa Kowel, kecamatan Pamekasan, Air terjun ini terbentuk secara alami dengan sumber mata air yang jernih. Anda bisa berkunjung ke destinasi wisata ini tanpa HTM alias gratis. Anda bisa menikmati alam indah Pamekasan yang segar dan alami.

2. Api Abadi

Lokasinya berada di Desa Larangan, Pamekasan. Diketahui bahwa api ini tidak pernah padam sehari pun sehingga menjadi objek wisata yang menarik untuk dikunjungi. Anda bisa melihat api abadi yang hanya ada di Pamekasan yang berasal dari gas alam.

3. Pantai Jumiang

Sebagai kabupaten yang terletak di pulau Madura, Pantai menjadi objek wisata utama di Pamekasan. Pantai ini dikenal karena memiliki pemandangan yang eksotis dengan hamparan pasir putih dan air lautnya yang jernih kebiruan. Pantai ini akan semakin menarik dikunjungi saat musim kemarau, karena langit akan biru senada dengan air lautnya.

Rekomendasi Hotel di Pamekasan

Hotel Murah di Pamekasan 

Bagi Anda yang berkunjung ke Pamekasan dan membutuhkan akomodasi dengan budget terbatas, maka Anda bisa memilih hotel murah di Pamekasan yang sesuai. Berikut daftar hotel bintang 2 dan 3 yang harga sewanya terjangkau: 

1. Front One Hotel Pamekasan Madura

Hotel ini merupakan hotel bintang 3 yang berlokasi di Jl. Jokotole 282, Pademawu, Pamekasan. Bagi Anda yang membutuhkan akomodasi ramah di kantong hotel ini adalah hotel yang tepat.

Tipe kamar yang tersedia
  • Studio King.
  • Studio Twin.
  • Superior.
  • Junior Suite.
Fasilitas yang tersedia

Ac, Restoran, Kolam renang, Resepsionis 24 Jam, Parkir, Lift, Wifi.

Layanan tamu di hotel 

Layanan kamar 24 jam, Brankas, Laundry, Penitipan Bagasi, Keamanan 24 jam, Concierge, Resepsionis 24 jam.

Info lokasi sekitar hotel

Hotel dekat dengan Rumah Sakit Paru Pamekasan, yang berjarak 1,19 km, sehingga memudahkan akses untuk keperluan medis. Lokasi ini juga tidak jauh dari Edu Wisata Selamat Pagi Madura, destinasi rekreasi keluarga yang berjarak 1,45 km. Selain itu, Anda dapat mencapai Alun-Alun Pamekasan dalam 1,95 km dan Terminal Pamekasan, pusat transportasi utama, dalam 4,54 km.

Review hotel dari pengguna di Traveloka 

Riska 10/10

“Hotelnya bersih mulai dari lobby, kamar, dan fasilitasnya juga lengkap dengan harga murah dan pelayanan bagus.”

2. De Bagraf Hotel

Lokasi hotel ini sangat strategis karena dekat dengan Bandar Udara Trunojoyo (SUP). De Baghraf Hotel adalah hotel bintang 3 beralamat di Jl. Panglima SUdirman No 5-5a, Sumenep.

Tipe kamar yang tersedia 

Tidak ada informasi.

Fasilitas yang tersedia

AC, Restoran, Kolam Renang, WIfi, Parkir, Aula, Lift.

Layanan tamu di hotel 

Resepsionis 24 Jam, Layanan Kamar.

Info lokasi sekitar hotel

Hotel dekat dengan Taman Adipura, sebuah taman kota hijau yang hanya berjarak 227 meter. Dari hotel, Anda juga bisa menjangkau RSUD Dr. H. Moh. Anwar yang berjarak 951 meter dan Museum Sultan Sumenep, tempat wisata budaya yang berjarak 255 meter. Akses ke Masjid Agung Sumenep, ikon kota, juga mudah, hanya 325 meter dari lokasi.

Review hotel dari pengguna di Traveloka 

Silvia I 9,1/10

“Selalu betah jika ke sumenep menginap di sini. Hotel dengan petugas yang ramah, kebersihan yang terjaga, tinggal menu makan pagi saja yang perlu di ditambah untuk lebih menarik.”

3. Hotel Asri Boutique

Hotel ini merupakan hotel bintang 3 yang berlokasi di Jl. Trunojoyo, Pusat kota Pamekasan. Desain dan arsitektur menjadi salah satu faktor penentu kenyamanan di hotel.

Tipe kamar yang tersedia 

-

Fasilitas yang tersedia

AC, Restoran, Resepsionis 24 Jam, Parkir, Wifi, Fasilitas Internet dan Komputer.

Layanan tamu di hotel

Resepsionis 24 jam, Concierge, Penjaga pintu, Laundry, Layanan kamar terbatas.

Info lokasi sekitar hotel

Hotel dekat dengan Alun-Alun Pamekasan, taman kota yang berjarak 1,15 km, cocok untuk bersantai. Selain itu, RSUD Dr. H. Slamet Martodirdjo berlokasi 1,48 km dari hotel, dan Terminal Pamekasan, sebagai pusat transportasi, dapat dicapai dalam 2,28 km.

Review hotel dari pengguna di Traveloka

Faizal R 10/10

“Pelayanan yang luar biasa bagusnya dan fasilitasnya sangat menyenangkan, fasilitas andongnya sangat bagus, para staf nya juga ramah-ramah, makanannya juga enak, rasanya kurang kalau hanya satu hari saja.”

Rekomendasi akomodasi alternatif di Pamekasan 

Selain akomodasi berupa hotel, Anda juga bisa menemukan homestay di Pamekasan dan Madura. Kelebihan dari akomodasi jenis homestay adalah harga sewanya lebih terjangkau dengan pelayanan yang cukup bagus, sehingga Anda tidak perlu melakukan pemborosan budget untuk akomodasi selama berlibur. Ini rekomendasinya:

1. Raya Permai Homestay Syariah

Selain hotel ada juga Homestay Syariah yang bisa digunakan sebagai akomodasi selama di Madura atau Pamekasan. Penginapan Raya Permai Homestay Syariah adalah akomodasi di Lokasi Pademawu, tepatnya di Jl. Wahid Hasyim, Pamekasan.  

Tipe kamar yang tersedia
  • Saver double.
  • Standard double.
Fasilitas yang tersedia

Area parkir, Wifi di Area Umum, AC, Area bebas asap rokok. 

Layanan tamu di hotel 

Resepsionis, Staff multibahasa.

Info lokasi sekitar hotel

Hotel dekat dengan Rumah Sakit Paru Pamekasan, yang hanya berjarak 161 meter. Untuk para pecinta olahraga, Stadion R. Sunaryo Pamekasan dapat dicapai dalam 234 meter, sedangkan Alun-Alun Pamekasan hanya berjarak 898 meter, ideal untuk rekreasi keluarga.

Review hotel dari pengguna di Traveloka

Tidak ada informasi.

2. Penginapan Kangean Syariah

Lokasi hotel ini berada di Jl. Raya Kalianget, Kalianget Timur, Sumenep. Jaraknya sekitar 6,51 km dengan Bandar Udara Trunojoyo (SUP). Sedangkan dari pelabuhan Kalianget sangat dekat hanya 0,33 km. Penginapan ini adalah pilihan tepat bagi Anda yang ingin beristirahat dengan nyaman tanpa menguras kantong. 

Tipe kamar yang tersedia
  • Double Spot on AC.
Fasilitas yang tersedia 

Tidak ada informasi.

Layanan tamu di hotel

Tidak ada informasi.

Info lokasi sekitar hotel

Hotel dekat dengan Pelabuhan Kalianget, yang berjarak 334 meter, menjadikannya pilihan ideal bagi tamu yang bepergian melalui laut. Lokasi ini juga memberikan akses ke RSI Garam Kalianget, berjarak 1,45 km, dan Bandar Udara Trunojoyo (SUP), yang dapat dicapai dalam 6,51 km.

Review hotel dari pengguna di Traveloka 
Tidak ada informasi.

Hotel dengan Kolam Renang dan Area Main Anak di Pamekasan 

Bagi Anda yang mencari akomodasi untuk liburan keluarga maka hotel dengan kolam renang dan area main anak di Pamekasan ini bisa jadi pilihan. Perlu diketahui jika tidak banyak hotel di Pamekasan yang memiliki fasilitas kolam renang atau area bermain di dalamnya. Berikut ini hotel yang memiliki kolam renang dan area bermain sehingga sangat ramah untuk keluarga: 

1. Odaita Hotel

Hotel bintang 3 ini berlokasi di Jl. Raya Sumenep No 88 Pamekasan, Pademawu, Pamekasan. Hotel ini memiliki fasilitas istimewa yaitu private pool sehingga sangat cocok bagi pasangan dan keluarga uang ingin berlibur atau staycation di Pamekasan.

Tipe kamar yang tersedia
  • Deluxe King.
  • Deluxe Twin.
  • Royal Deluxe.
  • Grand Royal Deluxe.
  • Executive.
Fasilitas yang tersedia 

AC, Restoran, Wifi, Lift, Kolam renang.  

Layanan tamu di hotel

Resepsionis 24 jam, Keamanan 24 jam, Bellboy, Penitipan Bagasi, Laundry. 

Info lokasi sekitar hotel

Hotel dekat dengan Edu Wisata Selamat Pagi Madura, tempat rekreasi edukasi yang hanya berjarak 991 meter. Lokasi ini juga memudahkan akses ke Rumah Sakit Paru Pamekasan, yang berjarak 1,56 km, serta Alun-Alun Pamekasan, destinasi populer di kota, dalam jarak 2,52 km.

Review hotel dari pengguna di Traveloka 

Sybian R.K 10/10

“Alhamdulillah. Pelayanan yang prima. Semoga suatu saat bisa kembali menginap di Hotel Odaita Pamekasan.”

2. Azana Style Madura

Hotel ini berlokasi di Jl. Jokotole No 282 Lumbang, kec. Pamekasan, Madura. Anda yang ingin staycation bersama keluarga, hotel ini bisa Anda jadikan pilihan karena memiliki fasilitas kolam renang yang disukai anak dan keluarga.

Tipe kamar yang tersedia
  • Deluxe Twin.
  • Deluxe King.
  • Executive Twin.
  • Executive King.
  • Suite.
Fasilitas yang tersedia 

AC, Restoran, Kolam renang, Parkir, Wifi.

Layanan tamu di hotel 

Resepsionis 24 jam, Laundry, Fasilitas Nikah.

Info lokasi sekitar hotel

Hotel dekat dengan Rumah Sakit Paru Pamekasan, yang berjarak 997 meter, dan Stadion R. Sunaryo Pamekasan, fasilitas olahraga yang dapat dijangkau dalam 1,38 km. Lokasi ini juga memberikan akses cepat ke Alun-Alun Pamekasan, hanya 1,72 km dari hotel.

Review hotel dari pengguna di Traveloka

Yulia 10/10

“Kamarnya bersih dan luas, pelayanannya ramah banget, recommended banget kalo lagi stay di Pamekasan, hotelnya juga dekat dengan alun-alun kota, menu breakfastnya enak dan banyak banget pilihannya, ada gym juga, ada kolam renangnya juga tapi masih renovasi tapi ga papa sih. Cocok banget dah buat liburan bersama.”

3. Hotel Family Nur Syariah

Hotel ini merupakan hotel yang cocok untuk keluarga, karena fasilitasnya lengkap untuk anak dan keluarga. Lokasi hotel ini di Jl. Sultan Abdurrahman 1, Sumenep, Madura. 

Tipe kamar yang tersedia
  • Suite.
Fasilitas yang tersedia 

AC, Restoran, Resepsionis 24 jam, Parkir, Wifi.

Layanan tamu di hotel

Resepsionis 24 jam, Laundry, Bellboy, Penjaga Pintu.

Info lokasi sekitar hotel 

Hotel dekat dengan RSUD Dr. H. Moh. Anwar, fasilitas kesehatan utama yang berjarak 269 meter. Dari hotel, Anda juga bisa mengunjungi Museum Sultan Sumenep, pusat seni dan sejarah yang berjarak 843 meter, serta Masjid Agung Sumenep, tempat ibadah terkenal yang dapat dicapai dalam 1,13 km.

Review hotel dari pengguna di Traveloka

Parto H.S 9,7/10

“Keluarga senang menginap di Hotel Family c nur, Kamar bersih, channel TV banyak, ada air hangat, dekat dengan beberapa cafe yang bagus, proses cek in cek out mudah. Jika ke Sumenep nginap lagi.”

Mengapa Booking Hotel di Sekitar Pamekasan Melalui Traveloka

Mencoba berwisata di destinasi wisata baru Pamekasan pasti sangat menyenangkan. Untuk akomodasi Anda tidak perlu khawatir karena ada banyak hotel yang bisa dijadikan akomodasi yang nyaman untuk ditinggali. Jangan lupa untuk melibatkan Traveloka dalam perjalanan wisata Anda, agar mencari akomodasi menjadi lebih mudah.

Dengan menggunakan aplikasi Traveloka untuk mendapatkan hotel di Pamekasan dan alternatif akomodasi lainnya. Dapatkan banyak promo dan rekomendasi hotel terbaik di Pamekasan dengan harga terjangkau. Jadi segera booking hotel di Pamekasan pilihan Anda di Traveloka sekarang juga!

Baca selengkapnya

Fakta tentang hotel terdekat di Pamekasan

Total Akomodasi
51 Properties
Area Populer
Pusat Kota Pamekasan, Pademawu
Hotel Populer
Front One Hotel Pamekasan Madura, Odaita Hotel
Objek Wisata Populer
Taman Pemandian Anjungan, BPJS Kesehatan Cab. Pamekasan

Pertanyaan yang sering ditanyakan

Area mana saja yang terbaik untuk dikunjungi jika berada di Pamekasan?
Jika berada di Pamekasan, kamu juga bisa mengunjungi Pegantenan, Pakong, Proppo, Kadur, Palengaan, Tlanakan, Galis, Pademawu, Larangan, Pasean
Di mana kota terbaik untuk dikunjungi dan menginap jika berada di Pamekasan
Jika berada di Pamekasan, kota yang paling dikungjungi oleh wisatawan adalah Sumenep, Bangkalan, Sampang.
Apa saja objek wisata terpopuler di Pamekasan?
Objek wisata terpopuler di Pamekasan adalah Taman Pemandian Anjungan, BPJS Kesehatan Cab. Pamekasan, Kantor Kecamatan Larangan, Lapangan MAKO BRIMOB Pamekasan, Rumah Makan Arwana 2
Berapa banyak hotel yang ada di Pamekasan?
Saat ini, ada sekitar 51 hotel yang dapat kamu pesan di Pamekasan

Mengapa pesan akomodasi di Traveloka?

Selalu ada kapanpun kamu butuh
Live chat, email, atau telepon, jangkau Layanan Pelanggan kami dalam sekali klik.
Banyak opsi pemesanan fleksibel
Rencana berubah? Tenang, ada Pembatalan Gratis, Bayar di Hotel, dan banyak lagi.
Jalan-jalan bonus keuntungan
Raih diskon eksklusif dan berbagai keistimewaan lainnya setiap bulan!

Pilihan selain hotel? Kami juga ada!

Eksplor beragam tipe akomodasi berdasarkan kebutuhan perjalananmu

Apa yang menarik minatmu?

Hotel Ramah Anak & Liburan Keluarga
Hotel dengan Fasilitas Kolam Renang
Hotel dengan Breakfast Terbaik
Hotel dengan Fasilitas Unik
Hotel Terdekat Villa Terdekat Apartemen Terdekat Hotel Ramah Anak di Jakarta Hotel Ramah Anak di Bandung Hotel Ramah Anak di Bali Hotel Ramah Anak di Puncak Hotel Ramah Anak di Bogor Hotel Ramah Anak di Surabaya Hotel Ramah Anak di Semarang Hotel Ramah Anak di Jogja Hotel Ramah Anak di Malang Hotel Ramah Anak di Medan Hotel Ramah Anak di Jalan Malioboro Hotel Ramah Anak di Pangandaran Hotel Ramah Anak di Solo Hotel Ramah Anak di dieng Hotel Ramah Anak di Batu Hotel Ramah Anak di Lembang Hotel Ramah Anak di Tawangmangu Hotel Ramah Anak di Palembang Hotel Ramah Anak di Sentul Hotel Ramah Anak di Cirebon Hotel Liburan Keluarga di Jakarta Hotel Liburan Keluarga di Bandung Hotel Liburan Keluarga di Bali Hotel Liburan Keluarga di Puncak Hotel Liburan Keluarga di Bogor Hotel Liburan Keluarga di Surabaya Hotel Liburan Keluarga di Semarang Hotel Liburan Keluarga di Jogja Hotel Liburan Keluarga di Malang Hotel Liburan Keluarga di Jalan Malioboro Hotel Liburan Keluarga di Medan Hotel Liburan Keluarga di Pangandaran Hotel Liburan Keluarga di Solo Hotel Liburan Keluarga di dieng Guest House Solo Guest House Bali Guest House Medan Guest House Canggu Guest House Bogor Guest House Cirebon Hostel Bali Hostel Singapore Hostel Jogja Hostel Canggu Hostel Uluwatu Hostel Ubud Hostel Bandung Hostel Jakarta Hostel Bogor Hostel Malang Promo Traveloka Promo Lebaran Guest House Samarinda Guest House Balikpapan Guest House Malang Guest House Yogyakarta Guest House Banjarmasin Guest House Bandung Guest House Banjarbaru Guest House Semarang Guest House Palangkaraya Guest House Surabaya
Hotel Murah dengan Kolam Renang di Jakarta Hotel Murah dengan Kolam Renang di Bandung Villa di Guci dengan Kolam Renang Hotel Murah dengan Kolam Renang di Bogor Hotel Murah dengan Kolam Renang di Sentul Hotel Murah dengan Kolam Renang di Solo Hotel Murah dengan Kolam Renang di Medan Hotel Murah dengan Kolam Renang di Semarang Hotel Murah dengan Kolam Renang di Malang Hotel Murah dengan Kolam Renang di dieng Hotel Murah dengan Kolam Renang di Palembang Hotel Murah dengan Kolam Renang di Tawangmangu Hotel Murah dengan Kolam Renang di Batu Hotel Murah dengan Kolam Renang di Pekanbaru Hotel Murah dengan Kolam Renang di Parapat Hotel Murah dengan Kolam Renang di Surabaya Hotel Murah dengan Kolam Renang di Purwokerto Hotel Murah dengan Kolam Renang di Cirebon Hotel Murah dengan Kolam Renang di Malioboro Hotel Bintang 3 di Bandung Yang Ada Kolam Renang Hotel Kolam Renang Air Hangat Ciater, Lembang Hotel Kolam Renang Air Hangat Ubud Hotel Kolam Renang Air Hangat Kintamani Hotel Kolam Renang Air Hangat Guci, Bumijawa Hotel Kolam Renang Air Hangat Batu Hotel Kolam Renang Air Hangat Canggu, Kuta Utara Hotel Kolam Renang Air Hangat Seminyak Hotel Kolam Renang Air Hangat Kuta, Badung Hotel Kolam Renang Air Hangat Cisarua Hotel Kolam Renang Air Hangat Jimbaran, Kuta Selatan Hotel Kolam Renang Air Hangat Bali Hotel Kolam Renang Air Hangat Jakarta Hotel Kolam Renang Air Hangat Yogyakarta Hotel Kolam Renang Air Hangat Bandung Hotel Kolam Renang Air Hangat Surabaya Hotel Kolam Renang Air Hangat Malang Hotel Kolam Renang Air Hangat Semarang Hotel Kolam Renang Air Hangat Solo Hotel Kolam Renang Air Hangat Puncak Hotel Kolam Renang Air Hangat Bogor Hotel Kolam Renang Anak Legian Hotel Kolam Renang Anak Kuta, Badung Hotel Kolam Renang Anak Seminyak Hotel Kolam Renang Anak Cisarua Hotel Kolam Renang Anak Ubud Hotel Kolam Renang Anak Jimbaran, Kuta Selatan Hotel Kolam Renang Anak Sanur Hotel Kolam Renang Anak Cipanas Hotel Kolam Renang Anak Canggu, Kuta Utara Hotel Kolam Renang Anak Batu Hotel Kolam Renang Anak Bali Hotel Kolam Renang Anak Jakarta Hotel Kolam Renang Anak Yogyakarta Hotel Kolam Renang Anak Bandung Hotel Kolam Renang Anak Surabaya Hotel Kolam Renang Anak Malang Hotel Kolam Renang Anak Semarang Hotel Kolam Renang Anak Solo Hotel Kolam Renang Anak Puncak Hotel Kolam Renang Anak Bogor
Hotel dengan Gym di Bali Hotel dengan Gym di Jakarta Hotel dengan Gym di Yogyakarta Hotel dengan Gym di Bandung Hotel dengan Gym di Surabaya Hotel dengan Spa Jakarta Hotel dengan Spa Bandung Hotel dengan Spa Jogja Hotel dengan Spa Bali Hotel dengan Spa Puncak Hotel dengan Bathtub di Jakarta Pusat Hotel dengan Bathtub di Bogor Hotel dengan Bathtub di Puncak Hotel dengan Bathtub di Parapat Hotel dengan Bathtub di Jakarta Hotel dengan Bathtub di Yogyakarta Hotel dengan Bathtub di Surabaya Hotel dengan Bathtub di Semarang Hotel dengan Bathtub di Batu Hotel dengan Bathtub di Lembang Hotel dengan Bathtub di Sentul Hotel dengan Bathtub di Medan Hotel dengan Bathtub di Malang Hotel dengan Bathtub di Pangalengan Hotel dengan Bathtub di Jakarta Selatan Hotel dengan Bathtub di Bandung Hotel dengan Bathtub di Bali Hotel dengan Bathtub di Solo Hotel dengan Bathtub di Jalan Malioboro Hotel dengan Bathtub di Pekanbaru Hotel dengan Akses Pantai di Bali Hotel dengan Akses Pantai di Jogja Hotel dengan Akses Pantai di Banyuwangi Hotel dengan Akses Pantai di Pangandaran Hotel dengan Akses Pantai di Anyer Hotel dengan Akses Pantai di Seminyak Hotel dengan Akses Pantai di Kuta Villa dengan Akses Pantai di Bali Villa dengan Akses Pantai di Jogja Villa dengan Akses Pantai di Seminyak Hotel Pet Friendly Jakarta Hotel Pet Friendly Bandung Hotel Pet Friendly Bali Hotel Pet Friendly Puncak Hotel Pet Friendly Bogor Hotel Pet Friendly Surabaya Hotel Pet Friendly Semarang Hotel Pet Friendly Jogja Hotel Pet Friendly Malang Hotel Pet Friendly Medan Hotel Pet Friendly Jalan Malioboro Hotel Pet Friendly Pangandaran Hotel Pet Friendly Solo Hotel Pet Friendly dieng Hotel Pet Friendly Batu Hotel Pet Friendly Lembang Hotel Pet Friendly Tawangmangu Hotel Pet Friendly Palembang Hotel Pet Friendly Sentul Hotel Pet Friendly Cirebon
Dapatkan info terbaru seputar tips perjalanan, rekomendasi, serta promo.
Berlangganan Newsletter

Semua pesanan dalam genggaman, selalu siap jalan-jalan. Pakai Traveloka App.