Hotel Lombok Raya

Hotel
Traveloka Preferred Partner
Online Check-In Tersedia
8,5
/10

Mengesankan

1.698 review

Kesan Menginap Tamu Lain

Jarak Ke Pusat Kota (49)
Ukuran Kamar (46)
Kamar Tidur (41)
Area Hotel (41)
Ida B. P. S. A.
9,7
/ 10
Hotelnya bagus, bersih, asri, sering kasih bonus upgrade kamar, kolam renangnya menyenangkan buat anak-anak, pegawainya semua ramah, makanannya lezat, lokasinya strategis untuk kuliner dan tarifnya relatif murah!
Romy
9,1
/ 10
Kamar rapi, bagus dan sesuai pesanan pada aplikasi, makanan enak dan kolam renang yang bersih, liburan bersama keluarga jadi berkesan.
Irdhan Diputra
9,7
/ 10
Pelayanan ramah, kamar bersih, makanan lezat. Top 5
Nurmiyanti
9,1
/ 10
Hotel bersih dan nyaman, pelayanan bagus dan ramah. Dekat dari pusat oleh-oleh.
Eko P.
9,7
/ 10
Strategis di pusat kota Mataram dan kamar bersih
Area Akomodasi
Lihat Peta
Jalan Panca Usaha No 11, Lombok, Mataram, Nusa Tenggara Barat, Indonesia, 83231

Fasilitas Utama

Selengkapnya
AC
Restoran
Kolam Renang
Resepsionis 24 Jam
Parkir
Lift
WiFi
Terletak di Jalan Panca Usaha No 11, Mataram, Hotel Lombok Raya menjadi salah satu akomodasi bintang 4 yang cukup populer.Hotel mewah ini menawarkan beberapa tipe kamar yang dilengkapi fasilitas AC, TV, hingga bar mini.Tersedia pula fasilitas kolam renang, fitness center, hingga layanan spa. Mal Mataram dan Pura Pulaki adalah atraksi terdekat dari Hotel Lombok Raya.
Selengkapnya
Berhasil login!
Sekarang kamu bisa menikmati berbagai keuntungan termasuk pilihan bayar dekat tanggal menginap!

Info Lokasi di sekitar Hotel Lombok Raya

Temukan Tempat Lainnya
Jalan Panca Usaha No 11, Lombok, Mataram, Nusa Tenggara Barat, Indonesia, 83231
Lobi Hotel Lombok Raya
Bangunan 2 Hotel Lombok Raya

Lebih Lanjut tentang Hotel Lombok Raya

Tentang Hotel Lombok Raya

Sesuai namanya, Hotel Lombok Raya merupakan sebuah hotel yang berada di Lombok, Nusa Tenggara Barat.

Hotel Lombok Raya adalah hotel mewah bintang 4 yang menawarkan pengalaman menginap elegan, berkesan, dan tak terlupakan.

Bagi Anda yang mencari akomodasi nyaman dengan kemewahan sempurna, menginap di Hotel Lombok Raya merupakan pilihan sempurna.

Kenapa Harus Menginap di Hotel Lombok Raya?

Hotel Lombok Raya berada di pusat Kota Mataram yang merupakan kota terbesar dan paling vital di Provinsi Nusa Tenggara Barat. Dengan demikian, menginap di hotel bintang 4 ini bisa memberikan Anda banyak kemudahan.

Dari segi lokasi, Hotel Lombok Raya berada di tempat yang strategis sehingga memudahkan akses Anda ke berbagai tempat penting di sekitar Mataram, Lombok.

Selain itu, untuk ukuran hotel bintang 4, Hotel Lombok Raya hadir dengan berbagai fasilitas premium yang dirancang khusus untuk memenuhi kebutuhan Anda selama menginap di sini.

Ditambah lagi, hotel ini juga sangat ramah disabilitas, terbukti tersedianya aksesibilitas yang mudah bagi para penyandang disabilitas, seperti toilet khusus, area parkir khusus, jalanan khusus, dan tentu saja kamar-kamar nyaman yang aksesibilitas bagi penyandang disabilitas.

Tidak hanya menawarkan fasilitas berkualitas, dari segi pelayanan pun Hotel Lombok Raya menawarkan layanan profesional terbaik untuk memastikan kenyamanan Anda dan para tamu lainnya.

Oleh karena itu, akomodasi ini sangat cocok menjadi tempat menginap Anda untuk berbagai tujuan, entah kegiatan backpacking, perjalanan dinas alias urusan bisnis, atau bahkan liburan menyenangkan bersama teman maupun keluarga.

Fasilitas Utama yang Ditawarkan Hotel Lombok Raya

Hotel Lombok Raya menyediakan berbagai fasilitas mumpuni untuk menunjang kebutuhan menginap Anda dan para tamu lainnya, memastikan Anda mendapatkan pelayanan terbaik dari yang terbaik.

Setiap kamarnya dilengkapi dengan akses WiFi, televisi, meja kerja, pengering rambut, kulkas, dan kamar mandi pribadi dengan hot and cold shower.

Nah, selain kamar-kamar nyaman, ruangan-ruangan sejuk ber-AC yang fungsional, dan adanya lift untuk memudahkan akses Anda menuju ke lantai atas dan sebaliknya, Hotel Lombok Raya juga menawarkan fasilitas-fasilitas penunjang lainnya.

Beberapa di antaranya area parkir, restoran, fasilitas bisnis, fasilitas nikah, ruang keluarga, aula, area merokok, dan area bebas asap rokok.

Selain fasilitas umum, terdapat juga sejumlah fasilitas khusus yang cocok untuk agenda rekreasi alias liburan Anda, seperti kolam renang, snooker, pusat kebugaran, taman, jacuzzi, pijat, hingga akses ke waterpark.

Saat pertama kali datang di Hotel Lombok Raya, Anda akan disambut hangat oleh para staf, lengkap dengan minuman sambutannya.

Adapun servis-servis hotel yang bisa Anda nikmati selama menginap di sini, antara lain resepsionis 24 jam, staf multibahasa, keamanan 24 jam, concierge, bellboy, layanan medis, portir, jasa tur, penitipan bagasi, penitipan anak, hingga layanan antar-jemput bandara. Sangat komplit, bukan?

Lokasi dan Aksesibilitas Hotel Lombok Raya

Hotel Lombok Raya berada di Lombok, tepatnya di Jl. Panca Usaha No. 11, Lombok, Mataram, Nusa Tenggara Barat, Indonesia, 83231.

Jika Anda datang dari luar kota dan tiba di Bandar Udara Internasional Lombok, Anda bisa mencapai hotel bintang 4 ini dalam kurun waktu 44 menit dengan berkendara melalui 32 kilometer perjalanan lewat Jl. Bypass Bandara Internasional Lombok.

Namun, selain bandara, Hotel Lombok Raya juga berada tidak jauh dari pusat transportasi lainnya, misalnya Terminal Mandalika Mataram yang hanya berjarak sekitar 4,3 kilometer dari akomodasi ini.

Selain pusat transportasi, di sekitar hotel bintang 4 ini juga terdapat berbagai fasilitas publik vital, seperti Universitas Mataram, Islamic Center NTB, bank, sekolah, tempat wisata, hingga pusat perbelanjaan.

Jenis Kamar

Berikut beberapa jenis kamar yang tersedia di Hotel Lombok Raya:

Deluxe

Ini adalah kamar bebas rokok berukuran 30 meter persegi dengan 1 twin bed di dalamnya. Harga per malamnya dibanderol mulai Rp568.595 (belum termasuk sarapan).

Dengan harga tersebut, Anda sudah bisa menikmati akses WiFi, AC, ruang makan terpisah, balkon pribadi, nakas, meja dan kursi, kulkas, alat pembuat kopi/teh, jaring nyamuk, air minum kemasan, serta akses kamar mandi dengan shower, hair dryer, dan toiletries lengkap.

Junior Suite

Dibanderol mulai Rp2.380.165 (dengan sarapan), kamar bebas asap rokok ini berukuran 35 meter persegi dengan 1 double bed atau 2 single bed di dalamnya. Untuk fasilitas penunjang, kurang lebih sama dengan tipe Deluxe. Namun, ada beberapa tambahan, seperti bathtub, jubah mandi, setrika, brankas, dan sofa empuk.

Royal Suite

Ini adalah kamar bebas asap rokok berukuran 56 meter persegi dengan 1 king size bed di dalamnya. Harganya dibanderol mulai Rp5.289.256 per malam, sudah termasuk sarapan untuk satu orang.

Fasilitas-fasilitas penunjang di kamar ini mirip dengan Junior Suite. Hanya saja, Royal Suite juga dilengkapi dengan dapur kecil dan microwave.

Executive Suite

Dari segi harga, pilihan tempat tidur, serta fasilitas-fasilitas penunjangnya, tipe ini cukup mirip dengan Royal Suite. Namun, ukurannya sedikit lebih besar, yaitu 70 meter persegi.

Presidential Suite

Untuk kamar terluas, Anda bisa memesan tipe Presidential Suite yang harganya dibanderol mulai Rp11.107.438 per malam, sudah termasuk paket sarapan dan 1 king size bed di dalamnya.

Selain akses WiFi dan AC, fasilitas-fasilitas lainnya, yaitu ruang makan terpisah, dapur kecil, kulkas, microwave, sofa, nakas, meja dan kursi, setrika, jaring nyamuk, brankas, televisi, serta kamar mandi dengan hot and cold shower, bathrobe, hair dryer, dan toiletries lengkap.

Restoran dan Tempat Makan di Hotel Lombok Raya

Sebagai hotel bintang 4, Hotel Lombok Raya menyediakan restoran utama sekaligus  bar dan kafe yang elegan nan mewah. Tempat makan ini menyajikan berbagai menu lezat, mulai dari appetizer, main course, side dish, hingga dessert tersedia di sini.

Fasilitas Rekreasi dan Kesehatan di Hotel Lombok Raya

Berikut sejumlah fasilitas rekreasi dan kesehatan di Hotel Lombok Raya:

Kolam Renang

Jika Anda ingin menyegarkan diri dengan berenang dan bermain air, ada kolam renang yang disediakan oleh Hotel Lombok Raya. Anda bisa mengunjungi fasilitas ini bersama teman maupun keluarga.

Pusat Kebugaran

Menjaga kesehatan dan kebugaran tubuh saat liburan tetap bisa Anda lakukan ketika menginap di Hotel Lombok Raya. Pasalnya, hotel ini menyediakan fitness center dengan berbagai fasilitas gym modern untuk menunjang aktivitas olahraga harian Anda.

Layanan Pijat

Setelah beraktivitas seharian, saatnya memanjakan diri Anda dengan layanan pijat relaksasi yang disediakan Hotel Lombok Raya. Dijamin setelah merasakan pijatan-pijatan nyaman dari para ahli terapis profesional di sini, tubuh Anda dipastikan akan segar kembali dan siap menjalani hari baru penuh dengan semangat.

Tempat Wisata Dekat Hotel Lombok Raya

Berikut beberapa tempat wisata menarik di sekitar Hotel Lombok Raya:

Taman Mayura

Berjarak 2,4 kilometer dari Hotel Lombok Raya, Anda bisa menjangkau tempat wisata ini dengan enam menit berkendara. Alamat lengkapnya, yaitu di Jl. Purbasari No. 29, Mayura, Kecamatan Cakranegara, Kota Mataram, Nusa Tenggara Barat.

Taman ini cocok menjadi tempat bersantai bersama orang-orang terkasih. Di dalamnya tersedia kolam, wahana perahu bebek, dan area hijau dengan banyak pohon rindang.

Pantai Gading

Bagi Anda yang ingin berwisata pantai dengan pesona alam menakjubkan, Anda bisa mampir ke Pantai Gading yang berada di Ampenan Utara, Kota Mataram, Nusa Tenggara Barat. Jaraknya 7,8 kilometer atau sekitar 16 menit menit berkendara dari Hotel Lombok Raya.

Lombok Epicentrum Mall

Jika Anda ingin berwisata belanja di pusat perbelanjaan modern tak jauh dari hotel, Anda bisa mengunjungi Lombok Epicentrum Mall yang berjarak 2,2 kilometer dari Hotel Lombok Raya atau sekitar enam menit berkendara.

Tempat Kuliner Dekat Hotel Lombok Raya

Berikut sejumlah tempat kuliner lezat di dekat Hotel Lombok Raya:

Rumah Makan Garden House

Tempat makan ini menyediakan beberapa menu utama, seperti nasi goreng, aneka masakan ayam, udang, cumi, mi goreng, dan bihun goreng.

Jika ingin mencobanya, Anda bisa datang langsung ke Pejanggik, Kecamatan Mataram, Kota Mataram, Nusa Tenggara Barat. Sekitar 1,3 kilometer atau tiga menit berkendara dari Hotel Lombok Raya.

Rumah Makan Taliwang Kania

Tempat makan ini berlokasi di  Jl. Panca Usaha No. 22A, Cilinaya, Kecamatan Cakranegara, Kota Mataram, Nusa Tenggara Barat. Jaraknya sekitar 750 meter saja dari Hotel Lombok Raya sehingga bisa Anda jangkau dengan berjalan kaki selama sebelas menit.

Sesuai namanya, rumah makan ini menyediakan aneka masakan ayam taliwang sebagai menu andalan utamanya.

Ayam Square

Ini adalah tempat makan yang diklaim menawarkan harga murah dengan rasa masakan enak serta spesialis nasi kotak di Mataram, Lombok.

Jika ingin mencobanya, Anda bisa mampir ke Jl. Tambora, Komplek Ruko Gomong Square No. 10, Dasan Agung Baru, Kecamatan Selaparang, Kota Mataram, Nusa Tenggara Barat. Sekitar 3,4 kilometer atau kurang lebih delapan menit perjalanan dengan berkendara.

Tips dan Trik Menginap di Hotel Lombok Raya

Berikut tips dan trik menginap di Hotel Lombok Raya yang bisa Anda ikuti agar pengalaman liburan Anda semakin berkesan:

Pilih Kamar Sesuai Kebutuhan dan Bujet

Hotel Lombok Raya menawarkan berbagai kamar dengan ukuran, fasilitas, dan harga yang berbeda-beda. Mulai dari yang ratusan ribu hingga belasan juta rupiah, semuanya ada di sini. Jadi, Anda tinggal menyesuaikannya dengan kebutuhan serta bujet yang Anda miliki.

Manfaatkan Fasilitas Khusus Hotel

Beberapa fasilitas khusus Hotel Lombok Raya yang dapat Anda nikmati selama menginap di sini, yaitu kolam renang, pusat kebugaran, dan sauna. Agar mendapat pengalaman terbaik, sangat direkomendasikan untuk mencoba semua fasilitas ini.

Gunakan Layanan Antar-Jemput Bandara

Menggunakan layanan antar-jemput bandara yang disediakan Hotel Lombok Raya dipastikan akan membuat perjalanan Anda lebih efisien dan praktis. Layanan ini sangat direkomendasikan bagi Anda yang tidak menyukai hal-hal repot.

Dengan menggunakan layanan ini, Anda bisa sampai ke hotel dengan lebih cepat, nyaman, dan tentunya anti ribet.

Mengapa Booking Hotel Lombok Raya di Traveloka?

Traveloka kerap kali memberikan promo-promo khusus dan berbagai penawaran menarik setiap Anda memesan akomodasi, termasuk jika Anda memutuskan menginap di Hotel Lombok Raya.

Dengan  memanfaatkan berbagai promo yang tersedia sebelum mem-booking kamar di Hotel Lombok Raya, Anda kemungkinan besar bisa mendapatkan kamar terbaik yang sesuai kebutuhan, tetapi dengan harga yang lebih bersahabat.

Jadi, tunggu apa lagi? Saatnya Anda membuktikannya sendiri, yuk download aplikasi Traveloka dan rasakan berbagai kemudahannya!

Semua Fasilitas di Hotel Lombok Raya

Kolam Renang Hotel Lombok Raya
Kolam Renang
Pusat Kebugaran Hotel Lombok Raya
Pusat Kebugaran
Ruang untuk Umum Hotel Lombok Raya
Ruang untuk Umum
Lobi Hotel Lombok Raya
Lobi
Layanan Hotel Hotel Lombok Raya
Layanan Hotel

Makanan dan Minuman

  • Restoran ber-AC
  • Makan malam dari menu
  • Makan siang dari menu
  • Sarapan
  • Sarapan dan makan malam
  • Sarapan dan makan siang
  • Sarapan prasmanan
  • Makan malam prasmanan
  • Makan siang prasmanan
  • Kafe
  • Sarapan kontinental
  • Ruang makan
  • Sarapan lebih awal
  • Gala dinner
  • Sarapan dengan makanan hangat
  • Bar di kolam renang
  • Makan malam bermenu
  • Menu makan siang
  • Makanan ringan
  • Menu diet
  • Makanan vegetarian

Servis Hotel

  • Bellboy
  • Minuman sambutan
  • Concierge/layanan tamu
  • Early Check-in
  • Check-in ekspress
  • Check-out ekspress
  • Resepsionis
  • Resepsionis 24 jam
  • Keamanan 24 jam
  • LATE_CHECK_OUT
  • Laundry
  • Penitipan bagasi
  • Layanan medis
  • Ponsel
  • Staff multibahasa
  • Surat kabar di lobby
  • Porter
  • Jasa tur
  • Fasilitas nikah

Fasilitas Publik

  • Area parkir
  • Kafe
  • Early check-in
  • Lift
  • Layanan kamar 24 jam
  • Late check-out
  • Restoran
  • Restoran untuk sarapan
  • Restoran untuk makan malam
  • Restoran untuk makan siang
  • Layanan kamar
  • Brankas
  • WiFi di area umum

Umum

  • AC
  • Aula
  • Banquet
  • Kamar dengan pintu penghubung
  • Ruang keluarga
  • Alat pemanas
  • Area bebas asap rokok
  • Kolam renang
  • Area merokok
  • Bebas rokok
  • Teras

Fasilitas Bisnis

  • Fasilitas bisnis
  • Fasilitas bisnis
  • Fasilitas komputer
  • Layanan organizer konferensi
  • Ruang rapat
  • Fasilitas rapat
  • Fotocopy
  • PRINTER
  • Proyektor
  • Layanan sektretarial
  • Teater/auditorium

Kegiatan Lainnya

  • Pusat kebugaran dengan harga khusus
  • Pusat kebugaran
  • Taman
  • Jacuzzi
  • Layanan pijat
  • Kolam renang outdoor
  • Area berpayung
  • Spa
  • Jacuzzi
  • Ruang TV
  • Akses ke water park

Fasilitas Kamar

  • TV kabel
  • Meja
  • Pengering rambut
  • Brankas kamar
  • Kulkas
  • Lemari es
  • Pancuran dan bathtub terpisah
  • Pancuran
  • TV

Fasilitas Terdekat

  • ATM/Bank
  • Salon kecantikan
  • Toko oleh-oleh
  • Mini market
  • Salon rambut
  • Laundry Swadaya
  • Toko
  • Supermarket

Aksesibilitas

  • Toilet bagi penyandang disabilitas
  • Parkir bagi penyandang disabilitas
  • Jalan bagi penyandang disabilitas
  • Lokasi mudah diakses
  • Kamar aksesibel bagi penyandang disabilitas
  • Aksesibel bagi penyandang disabilitas

Transportasi

  • Antar-jemput bandara
  • Transportasi di area hotel
  • Sewa mobil
  • Parkir valet

Anak-anak dan Hewan Peliharaan

  • Penitipan anak
  • Kursi tinggi untuk bayi
  • Hewan peliharaan diizinkan

Olahraga & Rekreasi

  • Pusat kebugaran
  • Pool atau Snooker

Konektivitas

  • Fasilitas komputer/internet
  • WiFi gratis

Fasilitas Ramah Keluarga

  • Kolam renang anak

Jasa Antar Jemput

  • Antar-jemput bandara berbiaya

Kebersihan Terjamin, Menginap Jadi Lebih Nyaman

Nikmati perjalananmu dengan tenang karena kesehatan dan keamananmu terjamin melalui standar protokol berikut.
CleanAccommodation
Akomodasi dengan sertifikat CHSE yang memenuhi protokol kebersihan dari Kemenparekraf.Pelajari selengkapnya
Desinfeksi Secara Berkala
Staf Terlatih untuk Protokol Kesehatan
Pemeriksaan Suhu untuk Staf & Tamu

Kebijakan Akomodasi & Informasi Umum di Hotel Lombok Raya

Waktu Check-in/Check-out

Check-in:
Dari 14:00
Check-out:
Sebelum 12:00

Petunjuk Umum Check-in

You may be required to present valid government-issued identification at check-in, along with credit card or cash to cover deposits and incidentals. Special request may depend on hotel's availability at check-in and may cost extra fee. Special request availability is not guaranteed. Hotel may charge you additional fee for each extra person after reserved room's maximum capacity.

Kebijakan Tambahan

You may be required to present valid government-issued identification at check-in, along with credit card or cash to cover deposits and incidentals. Special request may depend on hotel's availability at check-in and may cost extra fee. Special request availability is not guaranteed. Hotel may charge you additional fee for each extra person after reserved room's maximum capacity.

Informasi Umum

Fasilitas Populer
AC, Restoran, Kolam Renang, Resepsionis 24 Jam, Parkir, Lift, WiFi
Waktu Check-In/Check-Out
Dari 14:00 - Sebelum 12:00
Ketersediaan Sarapan
Ya, beberapa ruangan menyediakan sarapan.
Kamar yang tersedia di Hotel Lombok Raya
264
Lantai yang tersedia di Hotel Lombok Raya
6
Fasilitas lainnya di Hotel Lombok Raya
Restoran ber-AC, Makan malam dari menu, Makan siang dari menu, Sarapan, Sarapan dan makan malam

Pertanyaan yang sering ditanyakan di Hotel Lombok Raya

Apakah Hotel Lombok Raya memiliki promo hari ini?
Ya, Hotel Lombok Raya saat ini sedang berpartisipasi dalam promo EPIC Sale Traveloka! Kamu bisa mendapatkan diskon hingga 60% untuk pemesanan kamar, ditambah kupon diskon hingga Rp5.000.000. Promo berlaku hanya di aplikasi Traveloka selama periode 22 April - 5 Mei 2025. Pastikan kamu segera melakukan pemesanan! S&K berlaku.
Fasilitas apa saja yang tersedia di Hotel Lombok Raya?
Hotel Lombok Raya memiliki fasilitas terbaik seperti: AC, Restoran, Kolam Renang, Resepsionis 24 Jam, Parkir, Lift, WiFi. (Beberapa fasilitas lain mungkin memerlukan biaya tambahan)
Kapan waktu check-in & check-out di Hotel Lombok Raya?
Waktu untuk check-in di Hotel Lombok Raya adalah mulai dari pukul Dari 14:00 sedangkan waktu check-out paling lambat pukul Sebelum 12:00
Apakah Hotel Lombok Raya menyediakan sarapan?
Iya, Hotel Lombok Raya menyediakan sarapan. Namun kamu perlu memilih kamar dengan sarapan atau harus membayar biaya tambahan jika kamu memesan kamar tanpa sarapan.

Review dari Tamu Lainnya di Hotel Lombok Raya

8,5
Mengesankan

Dari 1.698 review

Oleh traveler di
Kebersihan

8,6

Kenyamanan Kamar

8,5

Makanan

8,4

Lokasi

8,7

Pelayanan dan Fasilitas

8,4

Yang banyak dibahas tentang Hotel Lombok Raya
Semua
Jarak ke Pusat Kota (29)
Ukuran Kamar (26)
Kamar Tidur (25)
Keramahan Staff (22)
Akses (21)
Suasana (21)
Kamar Mandi (21)
Area Hotel (21)
Lingkungan Sekitar (19)
Rasa (15)
Urutkan dari
Terbaru
Format
Dengan Teks
Preferensi
Semua Rating, Bahasa Aplikasi Saat Ini, Semua

Review Traveler Hotel Lombok Raya

Jumlah review per halaman
20
40
Ulasan pelanggan
D***y
icon-origin-TRAVELOKA

8,8

/10

Diulas 1 minggu lalu

thanks banget udah nyenyak tidur

Apakah review ini membantu?

A***a
icon-origin-TRAVELOKA

7,0

/10

Diulas 2 minggu lalu

7/10. kamar bersih, staf ramah, hanya makanan yang kurang sesuai di lidah, nasi goreng sedikit hambar, sereal kurang bervariasi, tapi pancake dan waffle enak dengan banyak konsumen tambahan sebagai pelengkap nya. fasilitas lumayan oke gym mungkin perlu tambahan alat agak lebih lengkap lagi karena menurut saya kurang lengkap tapi udah oke. kamar saya kurang kedap suara, saya minta kamar dengan 2 single bed, tapi diberikan 1Kingbed. kemudian dapat kamar yg memiliki connection door, yg mengganggu sayadalame menginap dan menjaga privasi saya
Read More

Apakah review ini membantu?

Irwansyah A.
icon-origin-TRAVELOKA

9,1

/10

Diulas 2 minggu lalu

Salah satu hotel yang recommended di Lombok.

Apakah review ini membantu?

A***i
icon-origin-TRAVELOKA

8,8

/10

Diulas 3 minggu lalu

Sebuah hotel strategis di pusat kota Mataram. Meskipun bukan hotel baru, kebersihannya bagus dan cukup luas. Tidak ada cukup cahaya terang bagi kami.
Translated by Google Icon
Lihat deskripsi asli

1 orang merasa terbantu

e***a
icon-origin-TRAVELOKA

8,2

/10

Diulas 3 minggu lalu

staf hotel ramah, kamarnya bagus, lokasi strategis, intinya memuaskan lah ya..

Apakah review ini membantu?

Rika Y.
icon-origin-TRAVELOKA

10,0

/10

Diulas 3 minggu lalu

Kamar bersih dan nyaman, staf ramah banget, bener-bener hotel family friendly. Kalau bawa anak-anak nyaman banget. Pokoknya best.

Apakah review ini membantu?

Helmi H.
icon-Wisata
Wisata
icon-origin-TRAVELOKA

9,7

/10

Diulas 4 minggu lalu

Posisi yang strategis, bersih dan nyaman. Fasilitas kolam renangnya bagus dengan view taman yang OK.

Apakah review ini membantu?

Lidya S.
icon-Wisata
Wisata
icon-origin-TRAVELOKA

10,0

/10

Diulas 5 minggu lalu

hotelnya bagus bersih suasanya nyaman , pelayanan jg baik, harga terjangkau, rekomendasi buat yg ingin menginap bersama keluarga

Apakah review ini membantu?

Ratna
icon-origin-TRAVELOKA

8,5

/10

Diulas 5 minggu lalu

Lumayan bagus kamar luas cuma saya pas di sana pas puasa jadi breakfast-nya ga lengkap.

Apakah review ini membantu?

A***a
icon-Perjalanan Bisnis
Perjalanan Bisnis
icon-origin-TRAVELOKA

8,5

/10

Diulas 7 minggu lalu

Hotel bersih, bagus, karyawan ramah, makanan enak.

Apakah review ini membantu?

A***a
icon-Perjalanan Bisnis
Perjalanan Bisnis
icon-origin-TRAVELOKA

8,5

/10

Diulas 7 minggu lalu

Hotel bersih, bagus, karyawan ramah, makanan enak.

Apakah review ini membantu?

A***a
icon-Perjalanan Bisnis
Perjalanan Bisnis
icon-origin-TRAVELOKA

8,2

/10

Diulas 7 minggu lalu

Hotel bersih, bagus, karyawan ramah, makanan enak.

Apakah review ini membantu?

A***a
icon-Perjalanan Bisnis
Perjalanan Bisnis
icon-origin-TRAVELOKA

8,5

/10

Diulas 7 minggu lalu

Hotel bersih, bagus, karyawan ramah, makanan enak.

Apakah review ini membantu?

Benny B.
icon-Perjalanan Bisnis
Perjalanan Bisnis
icon-origin-TRAVELOKA

10,0

/10

Diulas 11 minggu lalu

Untuk menginap satu hari bersama istri, dalam rangka perjalanan bisnis keluarga, hotel Lombok Raya ini adalah yang terbaik bila dibandingkan dengan hotel lainnya di Mataram Lombok.
Translated by Google Icon
Lihat deskripsi asli

Apakah review ini membantu?

Kris M.
icon-Wisata
Wisata
icon-origin-TRAVELOKA

8,5

/10

Diulas 12 minggu lalu

Viewnya bagus menyenangkan. Ada handuk sendiri untuk berenang. Ramah dan sopan semua karyawan

Apakah review ini membantu?

I***a
icon-origin-TRAVELOKA

10,0

/10

Diulas 13 minggu lalu

Makanan enak Ada gym bersih dpt handuk air minum Kamar luas Harga bersahabat Recommend

1 orang merasa terbantu

I***a
icon-origin-TRAVELOKA

10,0

/10

Diulas 13 minggu lalu

Makanan enak Soto ayam soto daging enak loh Kamar luas, harga bersahabat Gym nya bersih, dapt handuk bersih dan air minum, nyaman, blm ada pilihan lain kalo di lombok

Apakah review ini membantu?

N***g
icon-Staycation
Staycation
icon-origin-TRAVELOKA

10,0

/10

Diulas 13 minggu lalu

suasanya sejuk padahal pas kesini puanas cuma pemandangannya enak dimata, kolam renang nya nyaman buat anak anak maupun dewasa. ruang tunggu juga nyaman.. pelayanananya ramah. variasai makanannya banyak prasmanan gitu cuma kalo rasanya enak cuma biasa aja.. dan yang pasti dapet harga murah aku nya🤣

Apakah review ini membantu?

Chabi B. R.
icon-origin-TRAVELOKA

8,7

/10

Diulas 13 minggu lalu

Staf sangat ramah. Terutama yang di restauran. Sayangnya makanannya agak pricey dengan menu yang hanya begitu.

1 orang merasa terbantu

Kei_bRi
icon-Wisata
Wisata
icon-origin-TRAVELOKA

9,4

/10

Diulas 14 minggu lalu

Stafnya ramah, kamar bersih, kolam renang juga bersih, suasananya tenang, lokasi hotel strategis di tengah kota

Apakah review ini membantu?

Jumlah review per halaman
20
40

Siap wujudkan perjalananmu?

Buat Pesanan Sekarang
Bangunan 4 Hotel Lombok Raya

Disclaimer

Disclaimer: Adalah tanggung jawab hotel untuk memastikan akurasi foto hotel. Traveloka.com tidak bertanggung jawab atas ketidak-akuratan foto hotel. Harga kamar yang ditampilkan adalah untuk tamu dewasa. Anak-anak mungkin akan dianggap sebagai tamu dewasa dan dikenakan biaya penuh kecuali jika tertera sebaliknya. Harga kamar belum termasuk sarapan dan sarapan akan dikenakan biaya oleh hotel kecuali jika tertera sebaliknya.