Hotel Satria Wisata

Hotel
Online Check-In Tersedia
8,1
/10

Mengesankan

378 review

Kesan Menginap Tamu Lain

Lingkungan Sekitar (4)
Wahyu P. I.
9,4
/ 10
Hotel di Pare-Pare yang sangat recommended! Kamar hotelnya bagus dan bersih. Kamar mandinya ada fasilitas air panasnya loh. Menu sarapannya variatif dan enak. Kolam renangnya bersih, viewnya juga keren. Kalo ke Pare-Pare lagi, fix pasti nginap di sini lagi.
aulia a.
8,5
/ 10
Luar biasa pemandangannya dan kebersihannya
Area Akomodasi
Lihat Peta
Jalan Abu Bakar Lambogo No.83, Soreang, Pare-Pare, Sulawesi Selatan, Indonesia, 91131

Fasilitas Utama

Selengkapnya
AC
Restoran
Kolam Renang
Resepsionis 24 Jam
Parkir
WiFi
Menginap di Hotel Satria Wisata saat anda sedang berada di Soreang adalah sebuah pilihan cerdas. Resepsionis siap 24 jam untuk melayani proses check-in, check-out dan kebutuhan Anda yang lain. Jangan ragu untuk menghubungi resepsionis, kami siap melayani Anda. WiFi tersedia di seluruh area publik properti untuk membantu Anda tetap terhubung dengan keluarga dan teman.
Selengkapnya
Berhasil login!
Sekarang kamu bisa menikmati berbagai keuntungan termasuk pilihan bayar dekat tanggal menginap!

Info Lokasi di sekitar Hotel Satria Wisata

Temukan Tempat Lainnya
Jalan Abu Bakar Lambogo No.83, Soreang, Pare-Pare, Sulawesi Selatan, Indonesia, 91131
Lobi Hotel Satria Wisata
Bangunan 2 Hotel Satria Wisata

Lebih Lanjut tentang Hotel Satria Wisata

Tentang Hotel Satria Wisata

Selamat datang Hotel Satria Wisata, hotel di Parepare yang memiliki suasana nyaman dan intim untuk pengalaman menginap yang berkesan. Hotel Satria Wisata menawarkan pelarian yang tenang dari kehidupan kota yang ramai, menjadikannya pilihan ideal untuk Anda yang mencari relaksasi.

Kenapa Harus Menginap di Hotel Satria Wisata

Suasana hotel yang tenang dan kamar-kamar yang ditata apik menjadi surga yang damai bagi Anda yang ingin memulihkan tenaga dan pikiran. 

Setiap kamar didesain modern dengan perabotan yang apik, menawarkan fasilitas lengkap dengan suasana nyaman.

Anda yang memiliki anak berusia 2 hingga 3 tidak akan dikenakan biaya tambahan. Selain itu, Staf hotel yang profesional akan memastikan bahwa anak-anak Anda dirawat dengan baik, menciptakan pengalaman yang nyaman dan menyenangkan bagi seluruh keluarga. 

Dengan lokasinya yang strategis, Satria Wisata Hotel menawarkan akses mudah ke berbagai atraksi dan fasilitas kota. Jika Anda ingin menjelajah lebih jauh, hotel ini terletak sekitar 180 menit dari bandara, memungkinkan perjalanan yang lancar dan bebas repot. 

Baik Anda yang mengunjungi Parepare untuk bisnis atau liburan, Hotel Satria Wisata menjanjikan pengalaman menginap yang tak terlupakan. 

Fasilitas Utama yang Ditawarkan Hotel Satria Wisata

Hotel Satria Wisata memiliki berbagai fasilitas menarik untuk staycation, liburan bersama keluarga, ataupun bekerja. 

Selain pilihan kamarnya yang beragam, fasilitasnya pun lengkap. Setiap kamar di hotel ini dilengkapi dengan AC, TV layar datar, free wifi dan alat pembuat kopi/teh. Kamar mandinya dilengkapi shower dan toiletries gratis. Beberapa kamar bahkan dilengkapi area balkon atau teras dengan pemandangan yang cantik.

Anda juga dapat menikmati hidangan nikmat buatan chef di restoran. Entah untuk sarapan, makan siang, ataupun makan malam. Ada pula fasilitas kafe untuk Anda yang ingin bersantai dan mengobrol sambil menikmati live music.

Bagi Anda yang merokok, terdapat area khusus merokok di mana Anda dapat merokok tanpa mengganggu tamu lain. Untuk membuat pengalaman menginap Anda semakin nyaman, Satria Wisata Hotel menawarkan layanan tambahan seperti dry cleaning dan check-in/check-out cepat. Layanan tata graha harian memastikan kamar Anda rapi dan terawat selama Anda menginap. Dengan fasilitas kemudahan tersebut, Satria Wisata Hotel bertujuan untuk memberikan pengalaman yang nyaman dan bebas repot bagi seluruh tamunya.

Lokasi dan Aksesibilitas Hotel Satria Wisata

Hotel Satria Wisata terletak di Jalan Jalan Abu Bakar Lambogo No.83, Soreang, Pare-Pare, Sulawesi Selatan. Karena lokasinya yang strategis, Anda bisa dengan mudah menjangkau berbagai tempat dalam waktu singkat. 

Jenis Kamar

Pilihan kamar yang beragam adalah nilai plus yang dimiliki Hotel Satria Wisata. Jadi Anda tak perlu ragu jika ingin menginap sendiri, bersama pasangan, atau membawa beberapa anggota keluarga.

Superior

Tipe kamar dengan luas 18 meter persegi ini dilengkapi 1 ranjang queen bed dengan sedikit  pemandangan indah laut.  Anda bisa menikmati berbagai fasilitas seperti AC, TV layar datar, shower, area duduk-duduk, free wifi, air minum kemasan, dan toiletries gratis. 

Junior Suite

Tipe kamar ini memiliki luas 22 meter persegi dengan 1 double bed. Kamar ini dilengkapi balkon atau teras dan pemandangan kota. Fasilitas yang tersedia di kamar ini yaitu: AC, TV layar datar, free wifi, air minum kemasan, mini bar, desk, alat pembuat teh dan kopi, shower, dan toiletries gratis. 

Suite with Breakfast

Tipe kamar ini memiliki luas 20 meter persegi dengan 1 ranjang king bed. Namun fasilitas kamarnya kurang lebih sama dengan dua tipe sebelumnya yaitu: AC, TV layar datar, free wifi dan alat pembuat kopi/teh, dan toiletries gratis. 

Deluxe Double atau Twin Room

Tipe kamar ini memiliki luas 20 meter persegi dan 1 single bed atau 1 double bed. Untuk fasilitas yang ditawarkan yaitu: AC, TV layar datar, free wifi, desk, dan toiletries gratis

Deluxe Twin Bed

Tipe kamar ini memiliki luas 18 meter persegi dan 2 single bed. Untuk fasilitas yang ditawarkan yaitu: AC, TV, free wifi, air minum kemasan, dan toiletries gratis.

Deluxe Double Bed 

Tipe kamar ini memiliki luas 20 meter persegi dan 1 double bed. Untuk fasilitas yang ditawarkan yaitu: AC, TV, free wifi, air minum kemasan, dan toiletries gratis.

Fasilitas Rekreasi, Olahraga, dan Pertemuan di Hotel Satria Wisata

Menghabiskan waktu di Hotel Satria Wisata akan terasa lebih berkesan dengan banyaknya fasilitas mulai dari rekreasi hingga bisnis. Berikut ini beberapa fasilitas yang dimiliki Hotel Satria Wisata:

Kolam Renang Outdoor

Suka berenang atau bersantai di pinggir kolam? Tenang, hotel ini memiliki fasilitas kolam renang luar ruangan dengan pemandangan kota yang indah. Nikmati juga keindahan matahari terbenam di area kolam renang outdoor-nya.

Restoran

Tentu saja, Anda juga bisa menikmati berbagai hidangan terbaik yang telah disiapkan oleh chef hotel. Mulai dari makanan ringan, hingga makanan berat. Anda juga bisa bersantai di kafenya untuk memesan minuman dan menikmati suasana santai.

Tempat Wisata Dekat Hotel Satria Wisata 

Jika Anda dan keluarga menginap di Hotel Satria Wisata, alangkah baiknya jika Anda bisa mencoba berbagai pengalaman seru di beberapa destinasi wisata berikut ini:

Kebun Raya Jompie

Ingin menghirup udara segar di Parepare dan menikmati suasana hijau-hijauan? Coba kunjungi Kebun Raya Jompie! Kebun dengan luas 13,5 Hektare ini merupakan hutan kota yang juga menjadi pusat koleksi dan konservasi tumbuhan kawasan pesisir. Tumbuhan yang dikoleksi dan dilindungi di sini adalah aneka ragam tumbuhan obat, tumbuhan adat, dan lainnya.

Monumen Cinta Sejati Habibie & Ainun

Salah satu destinasi wisata yang terkenal di Parepare, Sulawesi Selatan adalah Monumen Cinta Sejati Habibie Ainun. Monumen Cinta Sejati ini dibuat untuk mengenang perjalanan cinta Presiden ketiga Republik Indonesia Bacharuddin Jusuf Habibie yang lahir di Parepare dan istrinya, Hasri Ainun Besari.

Pantai Mattirotasi

Nikmati suasana santai di pinggir pantai dengan angin yang kencang dan deburan ombak di Pantai mattirotasi. Di pantai ini, Anda bisa menikmati pemandangan lepas ke arah teluk Parepare atau duduk-duduk di beberapa gazebo dan bangku taman. Ingin tetap bugar? Cobalah jogging atau jalan-jalan di lintasan jogging dan lapangannya. Kalau malam, daerah ini menjadi pusat kuliner malam yang asyik.

Tempat Kuliner Dekat Hotel Hotel Satria Wisata

Kuliner sekitar hotel tentu jadi salah satu hal yang wajib Anda coba jika menginap di Hotel Satria Wisata. Jangan khawatir, kuliner-kuliner ini dapat dengan mudah dijangkau karena tak jauh dari Hotel Satria Wisata.

Rumah Kopi Sweetness

Anda pecinta kopi wajib mengunjungi Rumah Kopi Sweetness yang terletak hanya beberapa langkah dari Satria Wisata Hotel. Kafe menawan ini menawarkan suasana nyaman, dengan beragam menu masakan Indonesia dan internasional. Di restoran ini, Anda dapat menikmati hidangan lezat seperti Nasi Goreng, Sate Ayam, dan Gado-Gado. Namun, yang paling menonjol dari Rumah Kopi Sweetness adalah pilihan kopinya yang luar biasa. Dari espresso aromatik hingga latte yang creamy. Restoran ini juga buka dari pagi hingga malam.

Bukit Amaish Cafe & Resto

Karena berada di dataran tinggi, Anda bisa menikmati aneka hidangan yang nikmat sambil menikmati pemandangan laut yang indah dari restoran ini. Selain menunya yang enak dan beragam, pelayanannya juga sangat memuaskan. Restoran ini cocok jadi tujuan kuliner bersama teman dan keluarga.

Tips dan Trik Menginap di Hotel Satria Wisata

Agar pengalaman menginap Hotel Satria Wisata sempurna, Anda bisa lakukan beberapa tips di bawah ini:

Pilih Kamar Sesuai Preferensi Anda 

Memilih kamar sesuai kebutuhan, kenyamanan dan anggaran tentu jadi prioritas. Untuk Anda yang suka suasana perkotaan, pilihlah kamar dengan pemandangan kota Samarinda.

Eksplorasi Keindahan Alam dan Kuliner Parepare

Hotel Satria Wisata berada di Kota Parepare yang memiliki banyak atraksi alam 

seperti pantai dan kebun. Jadi, selagi menginap di sini, manfaatkan waktu sebaik-baiknya untuk mengeksplor keindahan alam Parepare yang indah, agar pengalaman menginap Anda lebih berkesan.

Mengapa Booking Hotel Satria Wisata di Traveloka

Traveloka sering sekali memberikan berbagai diskon menarik untuk semua akomodasi yang ditawarkan. Selain itu, pemesanan via Traveloka sangatlah mudah dan pelayanan customer service-nya juga selalu memuaskan. Jadi, Anda tak perlu lagi ragu untuk memesan hotel di Traveloka.

Semua Fasilitas di Hotel Satria Wisata

Kolam Renang Hotel Satria Wisata
Kolam Renang
Ruang untuk Umum Hotel Satria Wisata
Ruang untuk Umum
Lobi Hotel Satria Wisata
Lobi
Bangunan Hotel Satria Wisata
Bangunan
Kamar Tidur Hotel Satria Wisata
Kamar Tidur

Fasilitas Publik

  • Area parkir
  • Kafe
  • Layanan kamar 24 jam
  • Restoran
  • Restoran untuk sarapan
  • Restoran untuk makan malam
  • Restoran untuk makan siang
  • Layanan kamar
  • WiFi di area umum

Transportasi

  • Antar-jemput bandara
  • Transportasi di area hotel
  • Transportasi di area hotel berbiaya
  • Sewa mobil
  • Parkir berjaga
  • Parkir valet

Fasilitas Kamar

  • Bathtub
  • TV kabel
  • Meja
  • Kulkas
  • Pancuran
  • TV

Umum

  • AC
  • Alat pemanas
  • Kolam renang
  • Teras rooftop
  • Area merokok

Servis Hotel

  • Resepsionis 24 jam
  • Keamanan 24 jam
  • Laundry
  • Surat kabar di lobby
  • Surat kabar

Makanan dan Minuman

  • Sarapan
  • Sarapan prasmanan
  • Sarapan kontinental
  • Tanpa minuman beralkohol

Fasilitas Terdekat

  • ATM/Bank
  • Toko
  • Supermarket

Fasilitas Bisnis

  • Fasilitas rapat
  • Proyektor

Kegiatan Lainnya

  • Akses ke water park

Konektivitas

  • WiFi gratis

Jasa Antar Jemput

  • Antar-jemput bandara berbiaya

Olahraga & Rekreasi

  • Bilyar

Kebijakan Akomodasi & Informasi Umum di Hotel Satria Wisata

Waktu Check-in/Check-out

Check-in:
Dari 14:00
Check-out:
Sebelum 12:00

Dokumen yang Diperlukan

Saat check-in, Anda wajib membawa Kartu Identitas. Dokumen yang wajib dibawa boleh dalam bentuk salinan digital (soft copy).

Petunjuk Umum Check-in

-
Baca Selengkapnya

Informasi Umum

Fasilitas Populer
AC, Restoran, Kolam Renang, Resepsionis 24 Jam, Parkir, WiFi
Waktu Check-In/Check-Out
Dari 14:00 - Sebelum 12:00
Ketersediaan Sarapan
Ya, beberapa ruangan menyediakan sarapan.
Kamar yang tersedia di Hotel Satria Wisata
24
Lantai yang tersedia di Hotel Satria Wisata
2
Fasilitas lainnya di Hotel Satria Wisata
Area parkir, Kafe, Layanan kamar 24 jam, Restoran untuk sarapan, Restoran untuk makan malam

Pertanyaan yang sering ditanyakan di Hotel Satria Wisata

Fasilitas apa saja yang tersedia di Hotel Satria Wisata?
Hotel Satria Wisata memiliki fasilitas terbaik seperti: AC, Restoran, Kolam Renang, Resepsionis 24 Jam, Parkir, WiFi. (Beberapa fasilitas lain mungkin memerlukan biaya tambahan)
Kapan waktu check-in & check-out di Hotel Satria Wisata?
Waktu untuk check-in di Hotel Satria Wisata adalah mulai dari pukul Dari 14:00 sedangkan waktu check-out paling lambat pukul Sebelum 12:00
Apakah Hotel Satria Wisata menyediakan sarapan?
Iya, Hotel Satria Wisata menyediakan sarapan. Namun kamu perlu memilih kamar dengan sarapan atau harus membayar biaya tambahan jika kamu memesan kamar tanpa sarapan.

Review dari Tamu Lainnya di Hotel Satria Wisata

8,1
Mengesankan

Dari 378 review

Oleh traveler di
Kebersihan

7,9

Kenyamanan Kamar

7,9

Makanan

7,8

Lokasi

8,2

Pelayanan dan Fasilitas

7,9

Yang banyak dibahas tentang Hotel Satria Wisata
Semua
Jarak ke Pusat Kota (2)
Lingkungan Sekitar (2)
Akses (2)
Rasa (2)
Harga (2)
Ramah Keluarga (1)
Keramahan Staff (1)
Ukuran Kamar (1)
Area Hotel (1)
Variasi (1)
Urutkan dari
Terbaru
Format
Dengan Teks
Preferensi
Semua Rating, Bahasa Aplikasi Saat Ini, Semua

Review Traveler Hotel Satria Wisata

Jumlah review per halaman
20
40
Ulasan pelanggan
H***a
icon-Perjalanan Bisnis
Perjalanan Bisnis
icon-origin-TRAVELOKA

6,6

/10

Diulas 16 minggu lalu

Mau tambah air putih, harus berbayar. Baru ini ketemu hotel, minta air mineral harus bayar. Seprei, sarban tidak bisa kotor, apabila kotor dikenakan denda. Yang parah air putih dikenakan charge lagi. Pewangi linen nya terasa sekali. Agak mengganggu justru

1 orang merasa terbantu

N***a
icon-Wisata
Wisata
icon-origin-TRAVELOKA

8,5

/10

Diulas 21 minggu lalu

lumayan bagus dan memuaskan.. mungkin akan kembali lagi dalam waktu dekat

Apakah review ini membantu?

N***a
icon-Staycation
Staycation
icon-origin-TRAVELOKA

9,3

/10

Diulas 21 minggu lalu

Staff cukup ramah dan fasilitas hotel lumayan bagus walaupun sedikit kurang nyaman krn sedang ada renovasi.. hanya makanan di resto hotel ga terlalu enak dan mahal. wifi juga sering mati. tapi overall saya cukup puas menginap di hotel ini dgn keluarga. terima kasih

Apakah review ini membantu?

R***y
icon-Perjalanan Bisnis
Perjalanan Bisnis
icon-origin-TRAVELOKA

5,0

/10

Diulas 53 minggu lalu

Water heater gak bisa! AC gak dingin!

Apakah review ini membantu?

Cynthia W.
icon-origin-TRAVELOKA

8,2

/10

Diulas 66 minggu lalu

Showernya nyaman. Servis bagus biarpun agak lambat. Kamar nyaman. Breakfast bisa lebih baik.

Apakah review ini membantu?

Alfian A.
icon-origin-TRAVELOKA

6,9

/10

Diulas 68 minggu lalu

Pesan kamar twin bed via aplikasi tapi pas cek in malah full dan harus bayar extrabed.

Apakah review ini membantu?

Dirgantara M.
icon-origin-TRAVELOKA

9,7

/10

Diulas 80 minggu lalu

Biasa nginap di deluxe tp ini sup, jadi agak beda.

Apakah review ini membantu?

Profile Picture
Andi S.
icon-origin-TRAVELOKA

8,5

/10

Diulas 87 minggu lalu

Wc nya bau pette, kasihlah pengharum wc mu. Harga udah mahal-mahal loh.

Apakah review ini membantu?

Rohani M. S.
icon-origin-TRAVELOKA

5,8

/10

Diulas 156 minggu lalu

Kamar 102, kamar mandinya bau bangett sampe ke tempat tidur, tidur pun ga nyaman, makanan juga ga enak.

3 orang merasa terbantu

Aldi J. K.
icon-origin-TRAVELOKA

6,3

/10

Diulas 159 minggu lalu

Ac nya panas dan perlu sedikit renov untuk kamarnya terlalu jadul.

3 orang merasa terbantu

Safri Safri
icon-origin-TRAVELOKA

9,7

/10

Diulas 167 minggu lalu

Bagus viewnya, rekomendit lah untuk di pare pare.

Apakah review ini membantu?

Andhina Puspasari
icon-origin-TRAVELOKA

5,1

/10

Diulas 169 minggu lalu

Hotelnya gak bersih, kamar mandinya kotor ada binatang lipan, cicak, pembuangannya buntu, air panas gak ada, air kotor, dibawah kasur berdebu, pintu kamar mandi gak bisa ditutup, AC bocor.

5 orang merasa terbantu

Adi P.
icon-origin-TRAVELOKA

6,2

/10

Diulas 177 minggu lalu

Kamar yang terpesan sama sekali tidak sesuai dengan gambar yang tertera pada aplikasi, saya di berikan kamar yang lama dan tak terurus, sudah banyak mahal-mahal ac nya juga bocor, ga ada cermin di toiletnya, kapok nginap di sini 😪.

3 orang merasa terbantu

Arvinda N.
icon-origin-TRAVELOKA

9,4

/10

Diulas 179 minggu lalu

Kamar bersih, nyaman, makanan enak. View nya bagus.

2 orang merasa terbantu

a melia a.
icon-origin-TRAVELOKA

8,5

/10

Diulas 181 minggu lalu

Staff ramah, bersih, pelayanan memuaskan.

2 orang merasa terbantu

Dr Alimuddin
icon-origin-TRAVELOKA

10,0

/10

Diulas 182 minggu lalu

Kamar bersih, makanan-makanan resto atap juga enak.

Apakah review ini membantu?

Profile Picture
Azando P.
icon-origin-TRAVELOKA

8,5

/10

Diulas 184 minggu lalu

Kamar nyaman dan pegawat hotelnya juga ramah.

1 orang merasa terbantu

Yulia Y.
icon-origin-TRAVELOKA

6,2

/10

Diulas 186 minggu lalu

Kami memesan 2 kamar Suites, luasnya cukup memadai buat keluarga. Pemandangan dari balkon menyenangkan karena mengarah pantai. Namun sayangnya kamarnya kurang terpelihara, tidak sesuai ekspektasi ketika memesan kamar suite. Salah satu kulkas di kamar terkunci. Kolam renang tidak menyediakan handuk. Sarapan cukup enak namun tidak dihangatkan jadi semuanya dingin. Overall, lumayan untuk perjalanan ke kota kecil, walaupun masih butuh perbaikan.
Read More

Apakah review ini membantu?

jerry t. r.
icon-origin-TRAVELOKA

9,2

/10

Diulas 189 minggu lalu

Dapat kamar superior di lantai bawah. Kekurangan:-akses cuma ada tangga, jadi kalau bawa koper sangat merepotkan.-ada pintu pagar didepan kamar, tetapi digembok tidak dibuka. Akhirnya pindahkan koper dari mobil ke kamar dengan cara pikul koper sendiri, dan dioper lewat atas pagar.-dinding dan lantai kamar mandi kotor tidak disikat. Kelebihan:-sarapan lumayan.-ac kamar dingin dan shower kamar mandi deras.-wifi kencang.-karyawan ramah.
Read More

1 orang merasa terbantu

Langit
icon-origin-TRAVELOKA

6,4

/10

Diulas 207 minggu lalu

Udah beberapa kali menginap di hotel ini booking dengan aplikasi, tapi selalu dapat kamar yang menurut saya tidak bagus, dinding kotor rusak, sprei gatal, handuk robek, lantai kotor kayak udah lama tidak dipel dan kamar saya di lorong tanpa view (pernah order kamar yang harga 700an juga sama aja keluhannya) padahal kamar sebelah dengan harga size yang sama menurut saya lebih bagus. Sebaiknya order langsung di hotelnya biar bisa milih. Selain itu semuanya oke kok, makanan, view di luar, kolam renang, mesjid, oke-oke aja.
Read More

Apakah review ini membantu?

Jumlah review per halaman
20
40

Siap wujudkan perjalananmu?

Buat Pesanan Sekarang
Bangunan 4 Hotel Satria Wisata

Disclaimer

Disclaimer: Adalah tanggung jawab hotel untuk memastikan akurasi foto hotel. Traveloka.com tidak bertanggung jawab atas ketidak-akuratan foto hotel. Harga kamar yang ditampilkan adalah untuk tamu dewasa. Anak-anak mungkin akan dianggap sebagai tamu dewasa dan dikenakan biaya penuh kecuali jika tertera sebaliknya. Harga kamar belum termasuk sarapan dan sarapan akan dikenakan biaya oleh hotel kecuali jika tertera sebaliknya.