Lamandau House

Hotel
9.0
Mengesankan
Dari 207 review tamu yang terverifikasi
Area Akomodasi
Lihat Peta
Jl. Lamandau III No. 5 Kebayoran Baru Jakarta Selatan, Kebayoran Baru, Gandaria, Jakarta, Indonesia, 12130
Lokasi Strategis

Fasilitas Utama

Selengkapnya
Restoran
Resepsionis 24 Jam
Parkir
WiFi
Lamandau House adalah hotel di lokasi yang baik, tepatnya berada di Gandaria. Resepsionis siap 24 jam untuk melayani proses check-in, check-out dan kebutuhan Anda yang lain. Jangan ragu untuk menghubungi resepsionis, kami siap melayani Anda. WiFi tersedia di seluruh area publik properti untuk membantu Anda tetap terhubung dengan keluarga dan teman.
Selengkapnya
Berhasil login!
Sekarang kamu bisa menikmati berbagai keuntungan termasuk pilihan bayar dekat tanggal menginap!

Info Lokasi di sekitar Lamandau House

Temukan Tempat Lainnya
Jl. Lamandau III No. 5 Kebayoran Baru Jakarta Selatan, Kebayoran Baru, Gandaria, Jakarta, Indonesia, 12130

9,4

Lokasi Strategis
Lobi Lamandau House
Lobi 2 Lamandau House

Lebih Lanjut tentang Lamandau House

Tentang Lamandau House

Lamandau House akan memberikan pengalaman menginap yang sempurna ala kota metropolitan namun dengan nuansa rumahan. Terletak di Gandaria, hotel ini dikelilingi berbagai landmark Jakarta seperti Monumen Nasional (Monas) dan banyak sekali kuliner terbaik Blok M. Karena letaknya yang strategis, Anda bahkan bisa mengunjungi banyak tempat menarik seperti museum, restoran, dan pusat perbelanjaan hanya dalam satu hari perjalanan. 

Kenapa Harus Menginap di Lamandau House

Tidak seperti hotel kebanyakan yang bangunannya kaku dan terdiri dari banyak lantai, Lamandau House menawarkan suasana menginap yang homy namun tetap mewah. Interiornya ditata apik seperti rumah-rumah modern bergaya Amerika. Yang jelas bikin betah! 


Soal pelayanannya. Staff hotel Lamandau House sudah berkomitmen untuk siap sedia memberikan yang terbaik bagi semua tamu yang menginap.


Bangunannya yang bergaya modern dengan interior eksklusif minimalis akan membuat Anda nyaman untuk beristirahat. 

Fasilitas Utama yang Ditawarkan Lamandau House

Meski bukan tipe hotel berbintang, fasilitas yang dimiliki Lamandau House sudah sangat memadai. Hotel ini memiliki kamar yang nyaman dan pelayanan staf selama 24 jam.


Fasilitas publiknya cukup lengkap, mulai dari resepsionis yang siap 24 jam, WiFi di semua area hotel, area merokok, laundry, coffee shop, ruang serba guna, safety deposit box, antar jemput bandara.


Kamar di Lamandau House juga telah dilengkapi berbagai fasilitas seperti: AC, alat pembuat kopi dan teh, TV layar datar .Kamar mandinya juga dilengkapi dengan shower air panas dan toiletries gratis. Tersedia juga air mineral gratis di dalam kamar.

Lokasi dan Aksesibilitas Lamandau House

Lamandau House terletak di Jalan Lamandau III, Blok M, Jakarta.  Anda yang hendak ke Bandar Udara Internasional Juanda hanya butuh beberapa menit untuk bisa sampai karena jaraknya hanya  8,63 kilometer dari hotel.


Dekat dengan Mal Grand Indonesia yang jaraknya hanya 6.1 km dari hotel.


Sementara untuk Anda yang berencana menggunakan transportasi kereta, hotel ini hanya berjarak 5,08 kilometer dari Stasiun Waru.

Jenis Kamar

Pilihan kamar yang tersedia di Lamandau House tidak banyak namun fasilitasnya lengkap. Berikut ini tipe kamar di Lamandau House:

The Apartment Terrace with Private House

Tidak seperti kamar hotel untuk dua orang pada umumnya, kamar tipe ini memiliki luas 55 meter persegi. Kamar ini dilengkapi satu kasur king bed dengan fasilitas meliputi: area tempat duduk, WiFi gratis, ruang bebas asap rokok, AC, televisi, pembuat kopi dan teh, shower, dan toiletries. Harga yang ditawarkan kamar ini untuk yang versi tanpa sarapan adalah Rp1.499.000. 

The Apartment Terrace with Private House (untuk 4 Orang)

Untuk Anda yang membawa keluarga, tentu perlu kamar tipe ini. Kamar ini memiliki luas 55 meter persegi dilengkapi 1 kasur king bed dan sofa bed untuk orang. Sementara itu fasilitas yang dimiliki kamar ini meliputi: area tempat duduk, WiFi gratis, ruang bebas asap rokok, AC, televisi, pembuat kopi dan teh, shower, dan toiletries. Harga yang ditawarkan kamar ini untuk yang versi tanpa sarapan adalah Rp1.799.000. 

Fasilitas Tambahan di Lamandau House

Lamandau House memiliki fasilitas yang sudah cukup memadai untuk tipe penginapan ala rumahan. Ada kafe yang bisa jadi tempat ngopi cantik dan menghabiskan waktu untuk bersantai, nongkrong, atau melamun. 


Selain fasilitas umum seperti Wifi, resepsionis 24 jam, brankas, dan pelayanan lainnya, Lamandau memiliki fasilitas ekstra soal aksesibilitas. Beberapa fasilitas seperti toilet, parkir, dan jalan sudah didesain ramah penyandang disabilitas. 

Tempat Wisata Dekat Lamandau House

Lamandau House adalah penginapan yang sempurna bagi Anda yang suka berjalan-jalan di perkotaan dan mengunjungi setiap destinasi menarik. Di sekitar Lamandau House ada banyak sekali tempat wisata yang bisa Anda kunjungi, seperti: Museum Nasional, Monas, Ancol Dreamland, Taman Mini Indonesia Indah (TMII), Museum Bank Indonesia, Kota Tua Jakarta, dan masih banyak lagi.


Untuk Anda yang suka berbelanja, cobalah berburu di pusat perbelanjaan seperti Blok M Plaza dan Grand Indonesia Mall.


Atau suka pernak pernik lucu? Coba deh berburu berbagai aksesoris di Paisley Things yang hanya 660 meter dari Lamandau House.

Tempat Kuliner Dekat Lamandau House

Karena terletak di kawasan perkotaan, Lamandau House dikelilingi banyak kuliner. Baik kuliner kaki lima maupun restoran mewah. Berikut ini beberapa tempat kuliner yang paling dekat dengan Lamandau House yang patut Anda coba:

Aoiki Japanese Cuisine 

Kalau Anda suka makanan Jepang yang otentik dengan bahan kualitas premium, Anda bisa coba restoran yang satu ini. Di restoran ini Anda bahkan bisa memesan private room jika ingin mengadakan acara keluarga atau kantor. Pengalaman makan fine dining ala Jepang ini dijamin tidak akan mengecewakan.

Kedai Rukun Yakarta

Warung makan sederhana khas rumahan ini tadinya hanya buka di Yogyakarta. Namun kini mereka merambah ke Jakarta dengan menyewa tempat di Blok M Square, Lantai Basement, Pujasera. Jika Anda kebetulan main-main ke Blok M Square, coba deh menu rumahan ala Kedai Rukun Yakarta. Menu-menu nusantara mereka seperti garang asem, oseng mercon, endog kriwil, es tape susu, dan masih banyak lagi, tidak akan mengecewakan lidah Anda.

Soto & Sop Kaki Sapi Sumsum H. Agus

Ingin menyantap hidangan yang segar-segar dan menggugah selera? Datanglah ke Soto & Sop Kaki Sapi Sumsum H.Agus. Warung makan kaki lima ini terletak di Jl. Barito, Blok M, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan dan buka dari pukul 8.00-17.00. Untuk makan di sini, Anda tidak perlu menghabiskan banyak uang karena harganya sangat terjangkau. 

Tips dan Trik Menginap

Untuk mendapatkan pengalaman menginap terbaik di Lamandau House, Anda bisa lakukan beberapa tips di bawah ini:

Pilih Kamar Sesuai Kebutuhan 

Saat hendak memilih kamar, jangan lupa untuk memperhatikan dengan teliti setiap fasilitas kamar yang ditawarkan. Apakah harga sudah termasuk sarapan, apakah ranjangnya sesuai kebutuhan, apakah harganya sesuai dengan bujet, dan faktor-faktor penting lainnya.

Manfaatkan Diskon dengan Booking Online 

Anda bisa rajin mengecek promo dan penawaran khusus yang ada di Lamandau House dengan rajin-rajin cek online di aplikasi Traveloka ataupun di website-nya. 

Jelajahi Setiap Destinasi Menarik

Lamandau House terletak di pusat kota Jakarta yang menawarkan banyak sekali daya tarik wisata perkotaan. Jika menginap di Lamandau House, mengunjungi tempat-tempat seru di sekitar penginapan sangat direkomendasikan agar pengalaman menginap Anda semakin berkesan dan tak terlupakan.

Mengapa Booking Lamandau House di Traveloka

Booking hotel lewat Traveloka sangat mudah dan banyak keuntungan. Traveloka menyediakan fitur free cancelation untuk Anda yang mendadak harus mengganti jadwal menginap atau mengubah akomodasi. Dapatkan berbagai penawaran menarik juga untuk setiap pemesanan lewat aplikasinya.


Semua Fasilitas di Lamandau House

Ruang untuk Umum Lamandau House
Ruang untuk Umum
Lobi Lamandau House
Lobi
Bangunan Lamandau House
Bangunan

Aksesibilitas

  • Toilet bagi penyandang disabilitas
  • Parkir bagi penyandang disabilitas
  • Jalan bagi penyandang disabilitas
  • Lokasi mudah diakses

Fasilitas Publik

  • Kafe
  • Brankas
  • WiFi di area umum

Servis Hotel

  • Resepsionis 24 jam

Kebijakan Akomodasi & Informasi Umum di Lamandau House

Waktu Check-in/Check-out

Check-in:
Dari 14:00
Check-out:
Sebelum 12:00

Petunjuk Umum Check-in

Check-In: 02.00 PM, Check-Out: 12.00 PM No smoking in the indoor area (bedroom, bathroom, lobby, hallway/corridor). Guests wishing to smoke, may do so at our outside garden area or at the terrace/ balcony (only for particular rooms) Penalty IDR 500,000 applicable when found uncompliant. Early check-in or late check-out is subject to room availability, extra charge may be applied. Payment for all hotel services may be made by cash, credit/debit card, and online travel agent vouchers or coupons accepted by the Hotel. For Walk in Guest we required payment should be settled at the lobby area upon check-in or as requested by the House Crew Narcotics/ Guns/ firearms/ ammunition/ sharp objects/ explosive devices/ chemicals and any harmful materials are strictly prohibited. Sanctions according to Indonesian Law are in force. The building are fully watched by cctv. Lamandau House building is equipped with fire extinguishers in several areas to prevent fire. The rooms, lobby, or terrace garden of the Hotel may not be used for any business purposes, or for any purpose apart from accommodation, without the express permission of the Lamandau House. You will be charged for any damage or missing items to the Hotel’s property caused by you or by your guests. Maximum occupancy is 2 adults for The Studio, The Superior King/Twin room and 4 adults for The J Suite and The Apartment room. No pets and durians are allowed. To prevent the spread of Covid-19, please always wear a mask, wash your hands, and maintain a safe distance in the common area. To maintain the comfort and safety of all of the guests, regularly our room and common space are sprayed with disinfectant, all of the House Crew are vaccinated, always wear a mask, and wash hands when giving service to the guest. Feel free to use mobile phones for taking pictures and video anywhere in Lamandau House for your own use. Professional photo such as Prewed photo, Product photo, and any other professional ocasion with Professional camera, utilities and tools need to get permission by Lamandau House management, additional charge may be applied. Lamandau House reserves the right to refuse service for any un-compatible guests. Hotel visitors are allowed a maximum of 11 pm, to maintain the comfort and tranquility of other guests

Kebijakan Usia Minimum

Usia minimum untuk check-in adalah 17 Anak-anak harus didampingi orang dewasa saat check-in.
Baca Selengkapnya

Informasi Umum

Fasilitas Populer
Restoran, Resepsionis 24 Jam, Parkir, WiFi
Waktu Check-In/Check-Out
Dari 14:00 - Sebelum 12:00
Kamar yang tersedia di Lamandau House
12
Lantai yang tersedia di Lamandau House
2
Fasilitas lainnya di Lamandau House
Toilet bagi penyandang disabilitas, Parkir bagi penyandang disabilitas, Jalan bagi penyandang disabilitas, Lokasi mudah diakses, Kafe

Pertanyaan yang sering ditanyakan di Lamandau House

Fasilitas apa saja yang tersedia di Lamandau House?
Lamandau House memiliki fasilitas terbaik seperti: Restoran, Resepsionis 24 Jam, Parkir, WiFi. (Beberapa fasilitas lain mungkin memerlukan biaya tambahan)
Kapan waktu check-in & check-out di Lamandau House?
Waktu untuk check-in di Lamandau House adalah mulai dari pukul Dari 14:00 sedangkan waktu check-out paling lambat pukul Sebelum 12:00

Review dari Tamu Lainnya di Lamandau House

Rating & Review

Dari 207 review tamu yang terverifikasi
9.0
Mengesankan
Fantastis
131
Sangat Bagus
61
Memuaskan
2
Biasa
13
Buruk
0
Kebersihan
Kenyamanan
Makanan
Lokasi
Pelayanan
Sortir
Paling Membantu
Kategori
Semua
Bahasa
Bahasa Inggris
Tampilkan Ulasan dengan Foto
R***a
Ini adalah pengguna tamu.
10
/ 10
23 Oct 2024
Sangat nyaman, bersih, staf nya super duper ramah! 🤩.
Ulasan foto dari Lamandau House dari R***a

1 orang menyukai review ini

K***a
Ini adalah pengguna tamu.
5.9
/ 10
17 Sep 2024
Waktu masuk kamar setelah check in, ruangannya udah dingin tp bau seperti bau kamar mandi. Minta ganti ruangan tp lagi full jadi dikasih pengharum ruangan aja. Lalu dikasur banyak serangga:) beneran gerak dan jadi badan gatel-gatel. Untuk lokasi emang sangat bagus tp kalau ruangan bau dan ada serangga sih pastinya gakan balik lagi stay di sana
Selengkapnya
Ulasan foto dari Lamandau House dari K***a

1 orang menyukai review ini

Balasan Akomodasi
20 Sep 2024
Terima kasih atas ulasan dan masukan yang kakak berikan. Kami sangat menyesal mendengar bahwa pengalaman menginap kakak tidak sesuai dengan harapan, terutama mengenai kondisi kamar. Masalah bau dan serangga di kamar tentu merupakan hal yang tidak seharusnya terjadi, dan kami mohon maaf atas ketidaknyamanan yang Anda alami. Kami berkomitmen untuk meningkatkan layanan dan akan segera mengevaluasi prosedur kebersihan serta memastikan hal ini tidak terulang kembali. Lokasi memang salah satu keunggulan kami, namun kami paham bahwa kenyamanan tamu adalah prioritas utama. Sekali lagi, kami mohon maaf dan sangat menghargai masukan kakak. Semoga kami bisa mendapatkan kesempatan lain untuk memberikan pengalaman menginap yang lebih baik di masa mendatang.
r***y
Ini adalah pengguna tamu.
5
/ 10
13 Sep 2024
Saya bukan pelanggan baru di lamandau house saya sudah menginap di lamandau house sejak awal pertama kalo covid 19 berati kurang lebih sudah mau hampir 6 tahun namun sangat di sayangkan sekali kualitas dan kebersihan serta maintance di lamandau tidak di perhatikan WiFi yang tidak lancar hair dryer kotor di sofa banyak bercak dan banyak serepihan rambut sayang sekali dengan kelalaian sedikit jadi merusak semua nya. 💔.
Selengkapnya

1 orang menyukai review ini

Balasan Akomodasi
17 Sep 2024
Terima kasih yang sebesar-besarnya atas kesetiaan Kaka selama hampir 6 tahun menginap di Lamandau House. Kami sangat menghargai waktu dan perhatian Kaka dalam menyampaikan masukan ini. Kami mohon maaf yang sebesar-besarnya atas ketidaknyamanan yang Kaka alami, terutama terkait dengan kualitas WiFi, kebersihan, serta perawatan fasilitas kami. Masukan Kaka sangat berarti bagi kami, dan kami pastikan hal-hal yang Kaka sebutkan akan segera ditindaklanjuti dengan serius. Kami berkomitmen untuk terus memperbaiki layanan agar pengalaman menginap Anda ke depannya kembali sesuai dengan harapan. Kami berharap dapat menyambut Kaka kembali di Lamandau House dengan pelayanan yang lebih baik di masa mendatang. Terima kasih atas pengertian dan masukan berharga ini.
riefly
6.2
/ 10
13 Sep 2024
Saya bukan pelanggan baru di lamandau house saya sudah menginap di lamandau house sejak awal pertama kalo covid 19 berati kurang lebih sudah mau hampir 6 tahun namun sangat di sayangkan sekali kualitas dan kebersihan serta maintance di lamandau tidak di perhatikan WiFi yang tidak lancar hair dryer kotor di sofa banyak bercak dan banyak serepihan rambut sayang sekali dengan kelalaian sedikit jadi merusak semua nya. 💔.
Selengkapnya

1 orang menyukai review ini

Balasan Akomodasi
17 Sep 2024
Terima kasih banyak atas kesetiaan Kak Riefly selama hampir enam tahun bersama kami di Lamandau House. Kami sangat menghargai masukan yang diberikan dan mohon maaf atas ketidaknyamanan yang dialami selama menginap. Kebersihan dan perawatan fasilitas selalu menjadi prioritas, dan masukan ini akan segera ditindaklanjuti agar situasi serupa tidak terulang. Harap maklum bahwa setiap saran sangat penting untuk membantu kami memberikan pelayanan yang lebih baik di masa mendatang. Terima kasih atas pengertiannya dan kami berharap dapat menyambut kedatangan kembali dengan pengalaman yang lebih memuaskan.
r***y
Ini adalah pengguna tamu.
6.2
/ 10
13 Sep 2024
Saya bukan pelanggan baru di lamandau house saya sudah menginap di lamandau house sejak awal pertama kali covid 19 berati kurang lebih sudah mau hampir 6 tahun namun sangat di sayangkan sekali kualitas dan kebersihan serta maintance di lamandau tidak di perhatikan WiFi yang tidak lancar hair dryer kotor di sofa banyak bercak dan banyak serepihan rambut sayang sekali dengan kelalaian sedikit jadi merusak semua nya. 💔.
Selengkapnya

Apakah Anda menyukai review ini?

Balasan Akomodasi
17 Sep 2024
Terima kasih atas kepercayaan yang telah diberikan selama hampir enam tahun. Kami mohon maaf atas ketidaknyamanan yang terjadi. Masukan ini sangat berharga dan akan segera ditindaklanjuti, terutama terkait kebersihan, perawatan fasilitas, dan WiFi. Kami akan memastikan langkah-langkah perbaikan dilakukan agar pengalaman menginap berikutnya lebih nyaman. Terima kasih atas pengertiannya, dan semoga ke depannya kami dapat memberikan pelayanan yang lebih baik.
r***y
Ini adalah pengguna tamu.
Urusan Bisnis
6
/ 10
13 Sep 2024
Saya bukan pelanggan baru di lamandau house saya sudah menginap di lamandau house sejak awal pertama kalo covid 19 berati kurang lebih sudah mau hampir 6 tahun namun sangat di sayangkan sekali kualitas dan kebersihan serta maintance di lamandau tidak di perhatikan WiFi yang tidak lancar hair dryer kotor di sofa banyak bercak dan banyak serepihan rambut sayang sekali dengan kelalaian sedikit jadi merusak semua nya. 💔.
Selengkapnya

Apakah Anda menyukai review ini?

Balasan Akomodasi
17 Sep 2024
Terima kasih atas kesetiaan selama hampir enam tahun bersama kami. Kami sangat menyesal mendengar pengalaman yang kurang berkenan, terutama mengenai kebersihan dan fasilitas. Hal ini akan segera menjadi perhatian kami, dan langkah perbaikan akan diambil secepatnya. Masukan dari kaka sangat berarti untuk meningkatkan kualitas pelayanan kami. Kami berharap di kesempatan berikutnya dapat memberikan pengalaman menginap yang lebih baik dan nyaman.
R***g
Ini adalah pengguna tamu.
10
/ 10
06 Sep 2024
Dari dulu memang udah ngincer staycation di sini, sesuai prediksi homey banget 😍. View kamar saya ayodya park dan kalau malam utu bagus ramai banyak yang jualan bisa jalan-jalan liat-liat pagi dan malam, dan ruangannya kedap suara jadi suara-suara dari luar itu gak kedengeran hanya sayup-sayup sedikit aja. Di lantai bawah ada kopi cafe yang tempatnya estetik dan intsagramable. Next ingin coba kamar yang lain.
Selengkapnya
Ulasan foto dari Lamandau House dari R***g
Ulasan foto dari Lamandau House 2 dari R***g

Apakah Anda menyukai review ini?

E***m
Ini adalah pengguna tamu.
Urusan Bisnis
10
/ 10
03 Jul 2024
Cozy banget kamarnya luas. Tv ada 2 di ruang tamu dan di kamar tidur. Kamar mandi bathtub enak buat berendem melepas lelah.
Ulasan foto dari Lamandau House dari E***m

Apakah Anda menyukai review ini?

NK
Nenden K.
9.4
/ 10
31 May 2024
First impression. Homey! Serasa di rumah sendiri, lokasi di tengah kota namun sangat sejuk karena di depan hotel terdapat taman ayodya. Buat yang suka kulineran pas banget karena kuliner hits jakarta ada di kawasam Blok M ini
Ulasan foto dari Lamandau House dari Nenden K.
Ulasan foto dari Lamandau House 2 dari Nenden K.

1 orang menyukai review ini

N***a
Ini adalah pengguna tamu.
10
/ 10
24 May 2024
Suasana lobby baunya wangi bikin rileks ❤. Sayangnya ruangan tidak kedap suara. Di luar area lamandau house berisik banget sampai dini hari baru agak sepian. Menu breakfast di restonya bervariasi, ada makanan berat juga.

Apakah Anda menyukai review ini?

An icon button
1
2
3
...
10
An icon button

Siap wujudkan perjalananmu?

Buat Pesanan Sekarang
Bangunan 4 Lamandau House

Disclaimer

Disclaimer: Adalah tanggung jawab hotel untuk memastikan akurasi foto hotel. Traveloka.com tidak bertanggung jawab atas ketidak-akuratan foto hotel. Harga kamar yang ditampilkan adalah untuk tamu dewasa. Anak-anak mungkin akan dianggap sebagai tamu dewasa dan dikenakan biaya penuh kecuali jika tertera sebaliknya. Harga kamar belum termasuk sarapan dan sarapan akan dikenakan biaya oleh hotel kecuali jika tertera sebaliknya.