Mirota Kampus merupakan sebuah pusat perbelanjaan tiga lantai yang berada di bawah naungan PT. Mirota Nayan. Pusat perbelanjaan ini beralamat di Jl. Raya Solo - Yogyakarta Babarsari KM 7, Kec. Depok, Sleman, Daerah Istimewa Yogyakarta. Namun, swalayan besar ini sendiri sebenarnya memiliki sejumlah cabang yang tersebar di Kota Yogyakarta, serta Kabupaten Bantul dan Sleman.
Mirota Kampus menyediakan berbagai macam produk mulai dari produk fesyen, kebutuhan rumah tangga, produk segar, hingga buku dan alat tulis.
Mirota Kampus memiliki lokasi yang strategis, yaitu dekat berbagai pusat perbelanjaan, hotel, bandara, sejumlah universitas, dan masih banyak lagi. Oleh karenanya, akomodasi yang ada di sekitar Mirota Kampus akan sangat bervariasi sehingga akan makin memudahkan Anda dalam menemukan akomodasi yang sesuai dengan kebutuhan Anda.
Mirota Kampus didirikan pada tanggal 13 Mei 1985 sehingga tanggal 13 Mei menjadi hari ulang tahun atau hari jadi Mirota Kampus. Kata Mirota merupakan akronim untuk Minuman, Roti, dan Tart yang mengacu pada induk perusahaannya, yaitu jaringan bisnis yang bergerak di bidang kuliner. Sementara itu, kata Kampus diambil karena letak Mirota Kampus yang dekat dengan Universitas Gadjah Mada (UGM). Pada 2021 silam, Mirota Kampus berganti nama menjadi Manna Kampus.
Mirota Kampus merupakan sebuah pusat perbelanjaan yang cukup terkenal di Yogyakarta. Pusat perbelanjaan ini cukup lengkap sehingga Anda dapat berbelanja berbagai macam kebutuhan sehari-hari mulai dari produk fesyen, produk segar, bahkan sampai buku dan alat tulis pun tersedia di pusat perbelanjaan ini.
Ada beberapa cara untuk menuju Mirota Kampus. Salah satunya adalah dengan menggunakan kereta api dan turun di Stasiun Maguwo, kemudian melanjutkan perjalanan dengan layanan ojek online atau kendaran umum lainnya. Selain itu, Anda juga dapat menggunakan kendaraan pribadi dengan melintasi Jl. Raya Solo - Yogyakarta dan berhenti tepat di depan Mirota Kampus.
Berikut ini rekomendasi hotel mewah yang akan memanjakan Anda selama melakukan perjalan:
Hotel bintang empat ini terletak di Jl. Babarsari, Tambakbayan, Kec. Depok, Sleman, Daerah Istimewa Yogyakarta.
President Suite King, Suite (Executive / Family / Junior), Deluxe (King / King Premier / Twin Premier).
Restoran, kolam renang, area parkir, AC, WiFi, lift.
Resepsionis 24 jam, keamanan 24 jam, penitipan bagasi.
Dekat dengan Mirota Kampus (367m), Sahid J-Walk (47m), Indomaret Janti (610m), Bandar Udara Internasional Adisutjipto (2.13km).
Liburan di Sahid Raya Hotel & Convention Yogyakarta
Direview oleh Arie F., 06 Juli 2023
Kamar sesuai foto, bersih, kolam renang oke, lift lancar, AC dingin, ada CGV di gedung sebelah, mantap.
Hotel bintang empat ini terletak pada Jl. Laksda Adisucipto KM 8, Janti Caturtunggal, Kec. Depok, Sleman, Daerah Istimewa Yogyakarta.
Executive, Suite, Deluxe, Superior (Twin / King / Double).
Restoran, kolam renang, area parkir, WiFi, AC, lift.
Resepsionis 24 jam, bellboy, keamanan 24 jam, laundry, porter.
Dekat dengan Mirota Kampus (508m), Sahid J-Walk (537m), Bandar Udara Internasional Adisutjipto (1.65km).
Liburan di Next Hotel Yogyakarta
Direview oleh Vindi R. A., 12 November 2023
Hotelnya bener-bener nyaman untuk staycation bareng anak-anak. Kamar nyaman, makanan banyak dan enak. Good :),
Hotel bintang empat di Jl. Laksda Adisucipto KM 8, Kec. Depok, Daerah Istimewa Yogyakarta.
Deluxe, Suite, Superior (Twin / King / Elite Twin, Elite King).
Restoran, AC, parkir, WiFi, lift, kolam renang.
Resepsionis 24 jam, penitipan bagasi, laundry.
Dekat dengan Mirota Kampus (831m), Bandar Udara Internasional Adisutjipto (1.18km), Museum Dirgantara (886m), PT. Kalimas (1.49km).
Liburan di SATORIA Hotel Yogyakarta
Direview oleh Ririn W., 09 Januari 2024
Lebih dari nyaman rasanya pengen berlama-berlama di sini recommended banget, staffnya juga ramah-ramah semua.
Apabila Anda memiliki bujet akomodasi terbatas, berikut merupakan rekomendasi hotel murah untuk Anda:
Hotel bintang dua di Jl. Kenari no.2, Kec. Depok, Daerah Istimewa Yogyakarta.
Triple Bathroom.
Parkir, AC, WiFi, lift, restoran.
Resepsionis 24 jam, layanan kamar 24 jam, bellboy, laundry.
Dekat dengan Mirota Kampus (2.42km), Museum Affandi (631m), Sanata Dharma University (397m).
Liburan di Woodpecker Hotel
Direview oleh Redha A., 03 Februari 2024
Hotelnya yang letaknya sangat strategis, dipinggir jalan. Kamarnya nyaman, kasurnya empuk.
Hotel strategis di Jl. IPDA Tut Harsono no.27, Daerah Istimewa Yogyakarta.
Deluxe.
Parkir, WiFi, kolam renang.
Layanan kamar, resepsionis 24 jam.
Dekat dengan Mirota Kampus (2.99km), Sasana Among Rogo (723m), Rumah Sakit Siloam Yogyakarta (1.63km), Stasiun Lempuyangan (2.04km).
Direview oleh Novi D., 01 Agustus 2023
Fasilitas sangat lengkap dengan harga yang sangat terjangkau dan sangat memuaskan sekali menginap selama 3 malam di sana. Kamarnya luas dan sangat nyaman. ❤️.
Hotel strategis di Jl. Kaliwaru no.97, Kec. Depok, Daerah Istimewa Yogyakarta.
Superior Twin, Deluxe, Family.
Area parkir.
Resepsionis 24 jam.
Dekat dengan Mirota Kampus (3.00km), Hartono Mall Yogyakarta (388m), Terminal Condong Catur (621m), Universitas Pembangunan Nasional Veteran (1.29km).
Liburan di Iluva Home
Direview oleh Alexander A., 04 Juli 2022
Kamarnya sangat bersih. Dijamin tidak kecewa. Harga juga murah dibanding samping-sampingnya. Top deh pokoknya.
Selain hotel, villa di sekitar Mirota Kampus bisa jadi akomodasi tepat untuk Anda menginap:
Villa strategis yang terletak di Jl. Gedongkuning, gg Harjuna Juru Gentong, Yogyakarta, Daerah Istimewa Yogyakarta.
Full House - 3 Bedroom.
AC, WiFi, teras, area bebas asap rokok.
Resepsionis 24 jam, layanan kamar 24 jam.
Dekat dengan Mirota Kampus (2.73km), Gembira Loka Zoo (532m), Indomaret Janti (2.48km), Jogja Expo Center (617m), Stasiun Lempuyangan (3.46km).
Villa favorit di Jl. Laksda Adisucipto KM 5, Caturtunggal, Kec. Depok, Daerah Istimewa Yogyakarta.
3 Bedrooms Villa.
Area parkir, AC, WiFi.
Check-in Express, Check-out Express.
Dekat dengan Mirota Kampus (1.25km), Plaza Ambarrukmo (290m), Indomaret Janti (855m), Terminal Condong Catur (2.29km).
Staycation di Villa Venetia 2 Yogyakarta
Direview oleh Master L., 24 Januari 2023
Salah satu villa terbaik untuk stay di pusat Jogja. Posisinya pas berada di belakang Hotel Royal Ambarukmo. 3 kamar besar & bersih dengan WC di dalam. Pemiliknya juga sopan & baik. Highly recommended!
Villa nyaman yang terletak pada Jl. Babadan BB12 Perum Gedong Kuning, Daerah Istimewa Yogyakarta.
Deluxe AC, Suite.
AC, WiFi, restoran, area parkir.
Layanan kamar, resepsionis 24 jam, penitipan bagasi.
Dekat dengan Mirota Kampus (2.40km), Jogja Expo Centre (423m), Gembira Loka Zoo (672m), Indomaret Janti (2.08km), Stasiun Lempuyangan (3.01km).
Staycation di Family 6 Bedroom at Ndalem Sardan
Direview oleh Anggraeni D. S., 06 Oktober 2021
Tempatnya bersih, nyaman, pelayanannya baik, fasilitas lengkap dan sangat terawat. Sangat puas stay di ndalem sardan 👍🏻.
Kepuasan Anda dalam melakukan perjalanan merupakan suatu prioritas bagi Traveloka. Oleh karenanya, Traveloka senantiasa mengembangkan berbagai macam fitur dalam aplikasinya sebagai pendukung dalam meningkatkan kenyamanan Anda selama bepergian bersama Traveloka.
Salah satu dari fitur yang dikembangkan tersebut adalah fitur Discovery Mode, tempat Anda akan dapat menyeleksi berbagai macam variasi akomodasi penginapan yang sesuai dengan kebutuhan Anda ketika melakukan perjalanan bersama Traveloka. Melalui fitur ini, Anda dapat mencari akomodasi penginapan berdasarkan berapa lama Anda menginap serta berapa orang yang turut melakukan perjalanan bersama Anda.
Total Akomodasi | 200 Properties |
Area Populer | Gejayan, Seturan |
Hotel Populer | Eastparc Hotel Yogyakarta, Royal Ambarrukmo Yogyakarta |
Objek Wisata Populer | Bandar Udara Internasional Adisutjipto (JOG), Jogja Bay Waterpark |