LeGreen Suite Penjernihan

Hotel
Traveloka Preferred Partner
8,3
/10

Mengesankan

1.877 review

Kesan Menginap Tamu Lain

Jarak Ke Pusat Kota (21)
Keramahan Staff (20)
Kamar Tidur (17)
Suasana (16)
Kartika E. P.
8,5
/ 10
Baik secara keseluruhan. Kamarnya bersih.
Dian hadiansyah
9,7
/ 10
Bersih, pelayanan bagus, dan ramah-ramah.
Aco
9,1
/ 10
Tempatnya tenang dan nyaman.
Fadhlul h.
9,1
/ 10
Fasilitasnya bagus, lengkap, harga terjangkau
jaenal a.
10,0
/ 10
Semuanya memuaskan dan lokasi sangat strategis
Area Akomodasi
Lihat Peta
Jalan Penjernihan II No. 5, Tanah Abang, Bendungan Hilir, Jakarta, Indonesia, 10210

Fasilitas Utama

Selengkapnya
Resepsionis 24 Jam
Parkir
WiFi
note : hotel ini sebelumnya bernama Legreen Suite Penjernihan LeGreen Suite Penjernihan adalah hotel di lokasi yang baik, tepatnya berada di Bendungan Hilir. Resepsionis siap 24 jam untuk melayani proses check-in, check-out dan kebutuhan Anda yang lain. Jangan ragu untuk menghubungi resepsionis, kami siap melayani Anda. WiFi tersedia di seluruh area publik properti untuk membantu Anda tetap terhubung dengan keluarga dan teman.
Selengkapnya
Berhasil login!
Sekarang kamu bisa menikmati berbagai keuntungan termasuk pilihan bayar dekat tanggal menginap!

Info Lokasi di sekitar LeGreen Suite Penjernihan

Temukan Tempat Lainnya
Jalan Penjernihan II No. 5, Tanah Abang, Bendungan Hilir, Jakarta, Indonesia, 10210
Lobi LeGreen Suite Penjernihan
Lobi 2 LeGreen Suite Penjernihan

Lebih Lanjut tentang LeGreen Suite Penjernihan

Tentang LeGreen Suite Penjernihan

Sedang mencari penginapan di area Jakarta terutama bagian Tanah Abang? LeGreen Suite Penjernihan adalah pilihan tepat bagi Anda. LeGreen Suite Penjernihan salah satu hotel yang low budget di area Tanah Abang yang bisa jadi tempat persinggahan untuk sejenak beristirahat dari padatnya kota Jakarta. Lokasi yang strategis memudahkan Anda berkunjung ke beberapa tempat menarik seperti pusat perbelanjaan hingga fasilitas kendaraan umum yaitu Stasiun Karet.

Kenapa harus menginap di LeGreen Suite Penjernihan

Jadikan LeGreen Suite Penjernihan sebagai tujuan tempat beristirahat, Anda akan mendapatkan berbagai benefit yang bisa disesuaikan dengan kebutuhan. Rasa aman dan nyaman dengan fasilitas lengkap dapat didapatkan hanya dengan memilih hotel ini. 

LeGreen Suite Penjernihan menyediakan berbagai akomodasi yang tidak hanya ramah bagi Anda yang datang berlibur dan berjalan-jalan ke Bendungan Hilir tetapi juga ramah bagi pebisnis. Sehingga hotel ini cocok bagi yang sedang melakukan perjalanan bisnis ke Jakarta. Di hotel ini Anda tetap bisa menjalankan aktivitas bisnis bersama kolega dengan fasilitas yang super lengkap.

Fasilitas Utama yang Ditawarkan LeGreen Suite Penjernihan

LeGreen Suite Penjernihan salah satu hotel di area Bendungan Hilir yang menyediakan berbagai fasilitas kebutuhan menginap Anda. Di hotel ini Anda akan merasa seperti berada di rumah sendiri dengan tersedia berbagai fasilitas seperti area parkir, WiFi di area umum, taman untuk bermain bagi yang datang bersama keluarga, hingga fasilitas bisnis untuk kebutuhan bisnis Anda bersama kolega.

Lokasi dan Aksesibilitas LeGreen Suite Penjernihan

Hotel LeGreen Suite Penjernihan berada di area Tanah Abang tepatnya di Jalan Penjernihan II No. 5, Tanah Abang, Bendungan Hilir, Jakarta, Indonesia, 10210. Lokasi yang cukup strategis karena dekat dengan pusat perbelanjaan di Kota Jakarta seperti Pusat Perbelanjaan Thamrin City. Selain itu akses ke transportasi umum juga cukup mudah, dari lokasi hotel LeGreen Suite Penjernihan ke Stasiun Tanah Abang mudah diakses atau Stasiun Karet yang berjarak sekitar 878 m.

Jenis Kamar

Fasilitas kamar tak kalah jauh karena LeGreen Suite Penjernihan sudah menyediakan berbagai jenis kamar. Anda dapat memilih jenis kamar yang diinginkan dapat disesuaikan dengan isi kantong, tentunya perlengkapan kamarnya tidak diragukan lagi.

Green

Kamar pertama ada tipe Green yang tersedia dengan fasilitas yang super lengkap. Jenis kamar ini tersedia dalam harga yang berbeda dan pelayanannya pun berbeda. Tipe Green pertama tersedia dalam harga Rp 419.976 dan tipe kedua seharga Rp 603.500. Perbedaannya terletak pada layanan pembatalan gratis bagi harga yang lebih di atas. 

Luas kamar ini mencapai 21 meter persegi yang sudah terisi tempat tidur jenis queen bed. Lalu tersedia AC, serta televisi untuk hiburan Anda selama menginap. WiFi juga sudah disediakan di kamar ini dan kebutuhan lainnya seperti air minum kemasan gratis dan desk. Untuk kamar mandinya sendiri sudah dilengkapi air panas, shower, hingga toiletries yang lengkap.

Smart Green

Kamar kedua ada Smart Green dengan luas mencapai 21 persegi. Jenis kamar ini juga tersedia dalam dua harga yang berbeda dengan layananan pembatalan gratis bagi Anda yang memilih harga lebih di atas. Penawaran harga kamar jenis Smart Green dari Rp 419.976 hingga Rp 603.500. 

Fasilitas yang tersedia ada 1 queen bed sebagai tempat tidur, WiFi gratis, AC, televisi untuk hiburan Anda, hingga air minum kemasan gratis. Dan untuk kelengkapan kamar mandi tersedia air panas, shower, dan toiletries yang lengkap.

Superior

Jenis kamar ketiga yang bisa jadi pilihan Anda adalah kamar Superior luas kamar ini sekitar 21 meter persegi. Memiliki pilihan tempat tidur yaitu 1 queen bed atau 1 ranjang twin dengan penawaran pembatalan gratis jika Anda berubah jadwal menginap di hotel LeGreen Suite Penjernihan. Kamar ini bisa dipilih sesuai isi kantong, ada harga Rp 453.100 dan harga Rp 651.100. 

Di kamar ini Anda dapat menikmati berbagai fasilitas penunjang kebutuhan seperti WiFi, televisi, AC, hingga air minum kemasan gratis. Lalu untuk perlengkapan kamar mandinya tersedia air panas, shower, hingga toiletries yang lengkap.

Flexi

Kamar selanjutnya ada jenis kamar Flexi yang juga memiliki luas 21 meter persegi. Kamar ini menyediakan tempat tidur dua pilihan jenis queen bed atau ranjang twin. LeGreen Suite Penjernihan menyediakan pembatalan gratis untuk kamar ini dengan harga yang lebih di atas.

Kamar Flexi tersedia dalam dalam dua harga berbeda dengan pelayanan yang berbeda pula, ada harga Rp 453.100 dan Rp 651.100. Fasilitas yang tersedia untuk kamar ini ada WiFi, AC, televisi, air minum kemasan gratis, hingga alat pembuat kopi atau teh sehingga Anda bisa menikmati minuman hangat buatan sendiri. Untuk kamar mandinya sendiri dilengkapi air panas, shower, dan toiletries yang lengkap.

Deluxe

Dan yang paling terakhir ada jenis kamar Deluxe dengan luas 21 meter persegi. Di kamar ini sudah disediakan 1 queen bed sebagai tempat tidur. Selain itu kamar ini juga menyediakan layanan pembatalan gratis untuk pilihan harga Rp 651.100, tetapi jika Anda ingin lebih hemat dengan jenis kamar Deluxe pilih harga Rp 453.100 tanpa pembatalan gratis.

Kamar Deluxe menyediakan fasilitas penunjang yang lengkap mulai dari WiFi, AC, televisi, dan air minum kemasan gratis. Lalu untuk kamar mandinya dilengkapi shower dan toiletries yang lengkap.

Fasilitas Rekreasi dan Kesehatan di LeGreen Suite Penjernihan

Selain jenis kamar yang beragam dengan fasilitas lengkap penunjang kebutuhan. LeGreen Suite Penjernihan juga menyediakan fasilitas yang bisa memberikan Anda pengalaman rekreasi dan kesehatan. 

Di hotel ini tersedia fasilitas Taman yang bisa dijadikan opsi tempat bersantai sambil menikmati udara pagi, selain itu taman LeGreen Suite Penjernihan ini juga bisa jadi tempat olahraga seperti olah tubuh dan lainnya.

Tempat Wisata dekat LeGreen Suite Penjernihan

Agar pengalaman menginap Anda di LeGreen Suite Penjernihan semakin terkenang dan tak terlupakan. Anda perlu mengunjungi beberapa tempat wisata menarik di kawasan hotel. Dengan mengunjungi tempat wisata Anda akan mendapatkan pengalaman liburan yang semakin sempurna, berikut beberapa tempat yang direkomendasikan.

Bentara Budaya

Tempat wisata pertama yang bisa Anda jadikan pilihan kunjungan wisata adalah Bentara Budaya. Objek wisata ini berada di area lokasi hotel LeGreen Suite Penjernihan, sekitar 1,2 km sudah dapat sampai di tempat ini.

Senayan Park Mall

Lalu ada Senayan Park Mall yang berjarak 1,1 km dari lokasi hotel LeGreen Suite Penjernihan. Cukup mudah diakses apalagi tersedia berbagai jenis transportasi umum yang bisa Anda gunakan untuk sampai ke tempat ini.

Museum Kehutanan - Ir. Djamaludin Suryohadikusumo

Paling terakhir ada Museum Kehutanan - Ir. Djamaludin Suryohadikusumo, jaraknya hanya 0,8 km. Di tempat ini Anda dapat menambah pengetahuan tentang alam terutama hutan. Selain merasakan pengalaman rekreasi, pengetahuan Anda juga semakin luas.

Tempat Kuliner dekat LeGreen Suite Penjernihan

Setelah mengunjungi tempat wisata, beberapa pilihan kuliner terbaik cocok untuk memanjakan lidah Anda selama menginap di LeGreen Suite Penjernihan. Beberapa tempat berikut jadi rekomendasi karena mampu memberikan rasa yang lezat dan tentunya memanjakan lidah dengan menu yang beragam.

The Gallery Restaurant

Tempat pertama yang bisa Anda kunjungi adalah The Gallery Restaurant. Tempat makan ini salah satu restoran terbaik di Jakarta berada di peringkat 17. Jaraknya dari hotel LeGreen Suite Penjernihan sekitar 0,9 km. Berbagai menu makanan dengan kualitas rasa terjamin bisa Anda nikmati di sini.

Pondok Sate Pejompongan Djono Jogja

Rekomendasi kedua ada Pondok Sate Pejompongan Djono Jogja. Tempat ini bisa jadi tujuan jika Anda ingin mencoba menu sate yang enak. Jarak tempat makan ini dari hotel sekitar 0.1 km, cukup mudah terjangkau.

Table8

Dan yang paling terakhir ada Table8, restoran terbaik nomor satu di Jakarta. Di restoran ini Anda akan menikmati nuansa mewah dan elegan tentunya dengan menu yang beragam. Kualitas rasa juga tidak diragukan lagi karena Table8 restoran terbaik di Jakarta. Jarak restoran ini dari hotel LeGreen Suite Penjernihan sekitar 1,6 km cukup mudah terjangkau.

Tips dan Trik Menginap di LeGreen Suite Penjernihan

Agar pengalaman menginap Anda di hotel LeGreen Suite Penjernihan semakin sempurna. Tentunya tidak ada kesalahan atau penyesalan sama sekali, ikuti tips dan trik berikut!

Pilih Kamar Sesuai Preferensi dengan Filter Pencarian Traveloka

Tips paling pertama yaitu memilih kamar sesuai kebutuhan. Di Traveloka tersedia fitur filter pencarian yang bisa Anda gunakan untuk menemukan kamar yang sesuai preferensi. Kriteria yang bisa Anda temukan mulai dari tanggal menginap, harga murah, ulasan, hingga fasilitas yang diinginkan.

Cek Promo dan Penawaran Khusus

Memesan hotel LeGreen Suite Penjernihan bisa disesuaikan dengan isi kantong. Tips kedua yaitu cek promo dan penawaran khusus saat memesan kamar di hotel ini. Terdapat juga sistem poin di Traveloka yang disebut Traveloka Points. Fitur ini bisa gunakan setelah poin terkumpul setiap memesan hotel di Traveloka dan jika beruntung Anda dapat menginap gratis dengan poin tersebut.

Mengapa Booking LeGreen Suite Penjernihan di Traveloka

Traveloka adalah tempat transaksi yang tepat ketika ingin memesan LeGreen Suite Penjernihan. Alasannya karena Traveloka selalu menyediakan diskon serta penawaran khusus. Bahkan tanpa pesanan minimum sudah bisa mendapatkan harga murah dengan akomodasi nyaman serta terjamin.

Dengan Traveloka Anda akan terhindar salah pilih kamar dan kehabisan kamar. Pembatalan gratis atau reschedule pun bisa dilakukan hanya dengan memilih Traveloka sebagai alat transaksi kebutuhan liburan Anda.

Semua Fasilitas di LeGreen Suite Penjernihan

Lobi LeGreen Suite Penjernihan
Lobi
Bangunan LeGreen Suite Penjernihan
Bangunan
Kamar Tidur LeGreen Suite Penjernihan
Kamar Tidur
Toilet Kamar LeGreen Suite Penjernihan
Toilet Kamar

Fasilitas Publik

  • Area parkir
  • Kopi/teh di lobby
  • WiFi di area umum

Servis Hotel

  • Resepsionis 24 jam
  • Keamanan 24 jam

Fasilitas Terdekat

  • ATM/Bank
  • Toko

Kegiatan Lainnya

  • Taman

Fasilitas Bisnis

  • Fasilitas bisnis

Kebijakan Akomodasi & Informasi Umum di LeGreen Suite Penjernihan

Waktu Check-in/Check-out

Check-in:
Dari 14:00
Check-out:
Sebelum 12:00

Petunjuk Umum Check-in

You may be required to present valid government-issued identification at check-in, along with credit card or cash to cover deposits and incidentals. Special request may depend on hotel's availability at check-in and may cost extra fee. Special request availability is not guaranteed. Hotel may charge you additional fee for each extra person after reserved room's maximum capacity.

Deposit

Anda perlu membayar deposit IDR 100,000 saat check-in. Akomodasi menerima tunai dan kartu debit.
Baca Selengkapnya

Informasi Umum

Fasilitas Populer
Resepsionis 24 Jam, Parkir, WiFi
Waktu Check-In/Check-Out
Dari 14:00 - Sebelum 12:00
Kamar yang tersedia di LeGreen Suite Penjernihan
40
Lantai yang tersedia di LeGreen Suite Penjernihan
3
Fasilitas lainnya di LeGreen Suite Penjernihan
Area parkir, Kopi/teh di lobby, WiFi di area umum, Resepsionis 24 jam, Keamanan 24 jam

Pertanyaan yang sering ditanyakan di LeGreen Suite Penjernihan

Fasilitas apa saja yang tersedia di LeGreen Suite Penjernihan?
LeGreen Suite Penjernihan memiliki fasilitas terbaik seperti: Resepsionis 24 Jam, Parkir, WiFi. (Beberapa fasilitas lain mungkin memerlukan biaya tambahan)
Kapan waktu check-in & check-out di LeGreen Suite Penjernihan?
Waktu untuk check-in di LeGreen Suite Penjernihan adalah mulai dari pukul Dari 14:00 sedangkan waktu check-out paling lambat pukul Sebelum 12:00

Review dari Tamu Lainnya di LeGreen Suite Penjernihan

8,3
Mengesankan

Dari 1.877 review

Oleh traveler di
Kebersihan

8,3

Kenyamanan Kamar

8,2

Makanan

7,8

Lokasi

8,6

Pelayanan dan Fasilitas

8,2

Yang banyak dibahas tentang LeGreen Suite Penjernihan
Semua
Jarak ke Pusat Kota (16)
Keramahan Staff (15)
Suasana (14)
Lingkungan Sekitar (12)
Akses (12)
Ukuran Kamar (12)
Kamar Tidur (12)
Kamar Mandi (10)
Area Hotel (9)
Waktu Check-in/out (8)
Urutkan dari
Terbaru
Format
Dengan Teks
Preferensi
Semua Rating, Bahasa Aplikasi Saat Ini, Semua

Review Traveler LeGreen Suite Penjernihan

Jumlah review per halaman
20
40
Ulasan pelanggan
H***t
icon-Perjalanan Bisnis
Perjalanan Bisnis
icon-origin-TRAVELOKA

9,4

/10

Diulas 3 hari lalu

Staff sangat membantu saya saat ingin transit.

Apakah review ini membantu?

W***a
icon-Transit
Transit
icon-origin-TRAVELOKA

8,8

/10

Diulas 7 hari lalu

Penginapan paling recommended se-benhil

Apakah review ini membantu?

Accommodation's Reply
21 Apr 2025
Terima kasih atas ulasannya Dan telah memilih LeGreen Suites. Kami tunggu kedatangannya kembali. Salam hormat, LeGreen Suites Penjernihan.
G***e
icon-Wisata
Wisata
icon-origin-TRAVELOKA

9,7

/10

Diulas 2 minggu lalu

Sejauh ini, bagus dan oke! Kamar bersih, rapi, dan nyaman untuk harga semurah ini. AC bagus dan dingin. Untuk yg mau stay dgn budget murah, cocok bgt sih!

Apakah review ini membantu?

Accommodation's Reply
21 Apr 2025
Terima kasih atas ulasannya Dan telah memilih LeGreen Suites. Kami tunggu kedatangannya kembali. Salam hormat, LeGreen Suites Penjernihan.
F***a
icon-origin-TRAVELOKA

9,7

/10

Diulas 3 minggu lalu

cocok untuk bermalam, seperti pergi ke acara konser atau menonton tim nasional. Jarak ke GBK juga cuma 2km, patut dicoba! Hanya saja sinyalnya agak susah di kamar, tapi nggak masalah, wifinya cukup membantu.
Translated by Google Icon
Lihat deskripsi asli

Apakah review ini membantu?

Accommodation's Reply
11 Apr 2025
Terima kasih atas ulasannya Dan telah memilih LeGreen Suites. Kami tunggu kedatangannya kembali. Salam hormat, LeGreen Suites Penjernihan.
R***d
icon-origin-TRAVELOKA

9,4

/10

Diulas 3 minggu lalu

tempat nyaman bersih, lokasi strategis

Apakah review ini membantu?

Accommodation's Reply
09 Apr 2025
Terima kasih atas ulasannya Dan telah memilih LeGreen Suites. Kami tunggu kedatangannya kembali. Salam hormat, LeGreen Suites Penjernihan.
Ibnu m.
icon-origin-TRAVELOKA

9,7

/10

Diulas 3 minggu lalu

Tempat-nya bersih dan letak-nya strategis.

Apakah review ini membantu?

Accommodation's Reply
08 Apr 2025
Terima kasih atas ulasannya Dan telah memilih LeGreen Suites. Kami tunggu kedatangannya kembali. Salam hormat, LeGreen Suites Penjernihan.
Yun M. A.
icon-origin-TRAVELOKA

8,2

/10

Diulas 4 minggu lalu

Senang sekali berada di sana. Kamar dan tempat tidurnya bersih.
Translated by Google Icon
Lihat deskripsi asli

1 orang merasa terbantu

Accommodation's Reply
03 Apr 2025
Terima kasih atas ulasannya Dan telah memilih LeGreen Suites. Kami tunggu kedatangannya kembali. Salam hormat, LeGreen Suites Penjernihan.
N***a
icon-Wisata
Wisata
icon-origin-TRAVELOKA

9,4

/10

Diulas 5 minggu lalu

Hotel bersih, pelayanan resepsionisnya sangat baik dan cepat 👍 lokasi hotel pun strategis jadi kemana2 dekat dan banyak pilihan transportasinya. Sudah pakai smart tv juga mantap

Apakah review ini membantu?

Accommodation's Reply
03 Apr 2025
Terima kasih atas ulasannya Dan telah memilih LeGreen Suites. Kami tunggu kedatangannya kembali. Salam hormat, LeGreen Suites Penjernihan.
lussy i.
icon-origin-TRAVELOKA

8,5

/10

Diulas 7 minggu lalu

Tempat nya bersih dan dekat dari mana mana juga

Apakah review ini membantu?

Accommodation's Reply
03 Apr 2025
Terima kasih atas ulasannya Dan telah memilih LeGreen Suites. Kami tunggu kedatangannya kembali. Salam hormat, LeGreen Suites Penjernihan.
R***a
icon-origin-TRAVELOKA

10,0

/10

Diulas 9 minggu lalu

Overall oke pelayanan dan fasilitas area sekitar good

Apakah review ini membantu?

Accommodation's Reply
26 Feb 2025
Terima kasih atas ulasannya Dan telah memilih LeGreen Suites. Kami tunggu kedatangannya kembali. Salam hormat, LeGreen Suites Penjernihan.
T***a
icon-origin-TRAVELOKA

8,2

/10

Diulas 10 minggu lalu

Lumayan dkt kalo ada event di GBK. Staff nya ramah. Lingkungan bersih juga. 4 malam stay di sini puaslah. Cuma kendala di sinyal kurang bagus. Lumayan susah internetnya. Wifi nya juga kurang kenceng. Hehehe. Udah itu ajh. Tp selebihnya good lah ☺️

1 orang merasa terbantu

Accommodation's Reply
21 Feb 2025
Terima kasih atas ulasannya Dan telah memilih LeGreen Suites. Kami tunggu kedatangannya kembali. Salam hormat, LeGreen Suites Penjernihan.
D***n
icon-Wisata
Wisata
icon-origin-TRAVELOKA

9,4

/10

Diulas 10 minggu lalu

Kamar bersih, penataan bagus, ac berfungsi dengan baik, shower menyediakan air panas. Bepergian ke GBK/Indonesia arena mudah. Berada di tepi jalan besar sehingga akses juga mudah. Ada banyak tempat makan dan minimarket di sekitar. Satu satunya yang agak kurang hanya wifi yang sinyalnya masih perlu ditingkatkan.

1 orang merasa terbantu

Accommodation's Reply
20 Feb 2025
Terima kasih atas ulasannya Dan telah memilih LeGreen Suites. Kami tunggu kedatangannya kembali. Salam hormat, LeGreen Suites Penjernihan.
Profile Picture
Canina y.
icon-Wisata
Wisata
icon-origin-TRAVELOKA

9,4

/10

Diulas 10 minggu lalu

Untuk kamar, nyaman dan bersih. AC dingin, kamar mandi air hangatnya berfungsi dengan baik. Staff-nya juga ramah. Sempet nitip kartu kunci kamar di resepsionis, pas mau diambil malah hilang (ternyata masuk ke tempat sampah) dan sempet ga bisa buka kamar krn kartunya belum diisi daya(?). Cukup tanggap sih. Next time akan menginap disini lagi kalo ada konser di GBK. Akses cari makan juga mudah, deket indo&alfamart juga. Thankyou🫶🏻
Read More

1 orang merasa terbantu

Accommodation's Reply
20 Feb 2025
Terima kasih atas ulasannya Dan telah memilih LeGreen Suites. Kami tunggu kedatangannya kembali. Salam hormat, LeGreen Suites Penjernihan.
n***i
icon-Perjalanan Bisnis
Perjalanan Bisnis
icon-origin-TRAVELOKA

8,5

/10

Diulas 11 minggu lalu

tempat strategis untuk acara di JICC sekitar hotel banyak makanan pelayanan hotel ramah kamar .kamar mandi .lobby cukup bersih sirkulasi kamar cukup ok kedap kamar juga ok udah ke 2X nya nginep di sini

Apakah review ini membantu?

Accommodation's Reply
13 Feb 2025
Terima kasih atas ulasannya Dan telah memilih LeGreen Suites. Kami tunggu kedatangannya kembali. Salam hormat, LeGreen Suites Penjernihan.
Profile Picture
Ellya R.
icon-Perjalanan Medis
Perjalanan Medis
icon-origin-TRAVELOKA

9,7

/10

Diulas 11 minggu lalu

Karyawan ramah. Terkesan kost"an. Sayangnya sinyal XL sebelum masuk penginapan sudah hilang 🥹 Strategis. Ada dapur bersama untuk masak. Tembok kamar mandi setengah sehingga orang yg lg menonton film menjadi terganggu dg suara air dalam kamar mandi.

Apakah review ini membantu?

Accommodation's Reply
13 Feb 2025
Terima kasih atas ulasannya Dan telah memilih LeGreen Suites. Kami tunggu kedatangannya kembali. Salam hormat, LeGreen Suites Penjernihan.
E***l
icon-Perjalanan Bisnis
Perjalanan Bisnis
icon-origin-TRAVELOKA

9,7

/10

Diulas 16 minggu lalu

Staff hotel sangat ramah dan baik

1 orang merasa terbantu

Accommodation's Reply
10 Jan 2025
Terima kasih atas ulasannya Dan telah memilih LeGreen Suites. Kami tunggu kedatangannya kembali. Salam hormat, LeGreen Suites Penjernihan.
A***d
icon-origin-TRAVELOKA

6,6

/10

Diulas 16 minggu lalu

Kamar sedanya. Minimalis. Kekedapan suara. Kebersihan kurang ok.

Apakah review ini membantu?

Accommodation's Reply
10 Jan 2025
Kami memohon maaf atas ketidaknyamanan Bapak/Ibu sewaktu menginap di tempat kami. Ulasan Bapak sangat berharga untuk memperbaiki kualitas layanan & fasilitas kami. Kami terus melakukan peningkatan untuk memenuhi harapan Bapak di kunjungan berikutnya. Terima kasih atas ulasan untuk peningkatan kami, dan telah bermalam di LeGreen Suites. Salam hormat, LeGreen Suites.
Linda Y.
icon-Perjalanan Bisnis
Perjalanan Bisnis
icon-origin-TRAVELOKA

9,4

/10

Diulas 21 minggu lalu

Staff hotel sangat ramah & membantu saat check in, kamar bersih, kamar mandi bersih, ac dingin. Letak hotel dkt tempat makan

1 orang merasa terbantu

Accommodation's Reply
02 Dec 2024
Terima kasih atas ulasannya Ibu Linda Dan telah memilih LeGreen Suites. Kami tunggu kedatangannya kembali. Salam hormat, LeGreen Suites Penjernihan.
W***i
icon-origin-TRAVELOKA

9,1

/10

Diulas 23 minggu lalu

Lokasi strategis dekat alfamart, atm BCA juga. Kalo mau nyari makan juga gampang

6 orang merasa terbantu

Accommodation's Reply
21 Nov 2024
Terima kasih atas ulasannya Bapak/Ibu Dan telah memilih LeGreen Suites. Kami tunggu kedatangannya kembali. Salam hormat, LeGreen Suites Penjernihan.
Ibnu m.
icon-origin-TRAVELOKA

8,5

/10

Diulas 28 minggu lalu

Very recommended dengan harga segitu. Lokasi strategis banyak yang jual makanan, kamar bersih dan wangi, AC nya dingin, Sprei dan bed cover bersih, bantal nya empuk pokoknya akan nginep di sini lagi kalo ke Jakarta.

Apakah review ini membantu?

Accommodation's Reply
24 Oct 2024
Terima kasih atas ulasannya Bpk. Ibnu Dan telah memilih LeGreen Suites. Kami tunggu kedatangannya kembali. Salam hormat, LeGreen Suites Penjernihan.
Jumlah review per halaman
20
40

Siap wujudkan perjalananmu?

Buat Pesanan Sekarang
Bangunan 4 LeGreen Suite Penjernihan

Disclaimer

Disclaimer: Adalah tanggung jawab hotel untuk memastikan akurasi foto hotel. Traveloka.com tidak bertanggung jawab atas ketidak-akuratan foto hotel. Harga kamar yang ditampilkan adalah untuk tamu dewasa. Anak-anak mungkin akan dianggap sebagai tamu dewasa dan dikenakan biaya penuh kecuali jika tertera sebaliknya. Harga kamar belum termasuk sarapan dan sarapan akan dikenakan biaya oleh hotel kecuali jika tertera sebaliknya.