Voucher Hadiah Traveloka adalah voucher hadiah praktis yang bisa kamu bagikan ke orang lain dan digunakan untuk mendapatkan diskon ekstra untuk beragam produk Traveloka 🎁✨
Kamu bisa menentukan nominal Voucher Hadiah Traveloka yang ingin kamu berikan, mulai dari Rp50.000 hingga Rp5.000.000. Voucher Hadiah ini nantinya bisa kamu kirim melalui email, atau cetak dan berikan secara langsung 💌
Kamu juga bisa personalisasi Voucher Hadiah Traveloka lewat pemilihan desainnya yang menarik, seperti untuk momen Ulang Tahun, Lebaran, Wisuda, dan banyak lagi. Tidak hanya itu, kamu juga bisa mengirimkan pesan singkat saat mengirim Voucher Hadiah Traveloka.