Saat nya merasakan petualangan yang menantang derasnya aliran sungai dalam petualang Arung bersama teman, sahabat maupun keluarga di Sungai Telaga Waja Sidemen, Bali. Arung Jeram di Sungai Telaga Waja merupakan salah satu detinasi atau kegiatan yang sangat di gemari bagi wisatawan lokal maupun mancanegara. Dengan panjang 14km yang biasa nya dtempuh selama 2-2.5 jam dengan 3 - 4 level debit air sangat cocok untuk petualangan Arung Jeram atau lebih dikenal dengan Rafting