Memanjakan tubuh diri Anda dimulai dengan foot wash kemudian dilanjutkan dengan bali pijat yang menggunakan minyak beraroma. Bali massage yang tekanannya bisa disesuaikan dengan keinginan Anda, santai dan meregangkan kekakuan otot dengan sentuhan terapis lokal yang berpengalaman.
Bali massage mengunakan batu hangat yang mengalirkan ke seluruh tubuh untuk meregangkan dan menghilangkan kepikukan dan penat di sela kesibukan Anda yang padat selama liburan di Bali. Tempat treatment yang luxury dan mudah di jangkau berada di Nusa Dua area.
Harga Tiket | Mulai dari Rp 675.750. |
---|---|
Jam Buka | 10:00-18:00. |
Alamat | Jl. Pratama Jl. Nusa Dua, Benoa, Kec. Kuta Sel., Kabupaten Badung, Bali 80363, Indonesia. |
Fasilitas Umum | Wifi,Toilet,ATM,Ruang Ibadah,Restoran,Area Parkir |
Kategori | Spa & Relaksasi |