Gunung Ijen adalah sebuah gunung berapi yang terletak di perbatasan Kabupaten Banyuwangi dan Kabupaten Bondowoso, Jawa Timur, Indonesia. Gunung ini memiliki ketinggian 2.386 mdpl dan terletak berdampingan dengan Gunung Merapi. Gunung Ijen terakhir meletus pada tahun 1999. Salah satu fenomena alam yang paling terkenal dari Gunung Ijen adalah blue fire (api biru) di dalam kawah yang terletak di puncak gunung tersebutGunung Ijen adalah sebuah gunung berapi yang terletak di perbatasan Kabupaten Banyuwangi dan Kabupaten Bondowoso, Jawa Timur, Indonesia. Gunung ini memiliki ketinggian 2.386 mdpl dan terletak berdampingan dengan Gunung Merapi. Gunung Ijen terakhir meletus pada tahun 1999. Salah satu fenomena alam yang paling terkenal dari Gunung Ijen adalah blue fire (api biru) di dalam kawah yang terletak di puncak gunung tersebut
Taman Nasional Baluran adalah sebuah kawasan alam dengan luas kurang lebih sebesar 25.000 hektar. Letaknya di Kabupatan Situbondo, Jawa Timur. Di taman ini ada banyak sekali jenis satwa dan tumbuhan. Kawasan ini mempunyai daya tarik karena savana, pegunungan, dan lautnya. Bahkan Savana Baluran seluas 10.000 hektar saat ini menjadi savana terluas di Pulau Jawa. Perlu waktu lebih dari satu hari untuk menjelajahinya.
Harga Tiket | Mulai dari Rp 500.000. |
---|---|
Tanggal Tersedia | 30 Apr 2025. |
Durasi | 1 Hari. |
Alamat | Open trip Kawah Ijen dan Baluran by Triptojava, Banyuwangi, Kec. Banyuwangi, Kabupaten Banyuwangi, Jawa Timur, Indonesia |
Kategori | Tur |