Selamat datang di Kota Malang! Kota yang menjadi tempat singgah terbaik sebelum perjalanan mu ke gunung Bromo. Di kota Malang, Anda dapat mengunjungi berbagai wisata seru seperti kampung warna Jodipan, Malang night market, bahkan kota wisata Batu.
Paket Hemat ini akan memberi Anda kemudahan untuk memesan akomodasi 1malam di kota Malang sebelum keberangkatan Anda ke gunung Bromo. Hari pertama acara bebas sesuai rencana Anda, dan hari kedua menikmati moment sunrise di Gunung Bromo, mengunjungi kawah Bromo, berfoto seru di area pasir berbisik dan savana Bromo. Tentu nya Anda dapat mengunjungi air terjun Coban Pelangi juga!
Harga Tiket | Mulai dari Rp 400.000. |
---|---|
Tanggal Tersedia | 01 May 2025. |
Alamat | Jl. Laksamana Martadinata No.32, Kotalama, Kec. Kedungkandang, Kota Malang, Jawa Timur 65118, Indonesia |
Kategori | Tur |