Ajak anak Anda potong rambut di Venus Kids Salon. Terapis profesional dan berpengalaman akan memotong rambut si kecil dengan cara yang paling menghibur. Naikkan sang buah hati ke mobil mainan dan selagi ia bermain, potongan rambut anak Anda akan selesai dalam sekejap. Untuk membuat anak Anda tetap senang, minuman gratis akan diberikan setelah perawatan. Kini, Anda dan si kecil segar kembali!
Harga Tiket | Mulai dari Rp 41.500. |
---|---|
Jam Buka | 08:00-20:00. |
Alamat | Jl. Tata Surya Margahayu Raya No.62, Manjahlega, Kec. Rancasari, Kota Bandung, Jawa Barat 40286, Indonesia. |
Fasilitas Umum | Area Parkir,Wifi,Toilet |
Kategori | Spa & Relaksasi |