Cibiru adalah sebuah wilayah kecamatan di Kota Bandung, Provinsi Jawa Barat. Daerah ini terletak di sebelah timur Kota Bandung dan berbatasan dengan beberapa kota lain seperti Cilengkrang, Cileunyi, Panyileukan, dan Ujungberung.
Karena terletak di batas kota, Cibiru menjadi pintu masuk menuju Kota Bandung Timur. Keunikan lain dari daerah ini adalah berdekatan dengan kawasan pendidikan Jatinangor.
Cibiru terdiri atas 4 kelurahan, yaitu Cisurupan, Palasari, Cipadung, dan Pasirbiru. Ada sejumlah tempat wisata yang terkenal di sekitar daerah ini yaitu Wisata Batu Kuda, Manglayang Jungle Palace, dan Curug Cilengkrang.
Sangat penting untuk memilih cuaca dan musim terbaik ketika akan mengunjungi suatu tempat. Cibiru pada khususnya, dan Kota Bandung pada umumnya, memiliki suhu rata-rata antara 18°C hingga 29°C. Cuaca yang cenderung dingin ini banyak disukai wisatawan karena memberikan sensasi sejuk.
Namun, cuaca terbaik di Bandung bisa dirasakan sekitar awal Juni hingga akhir September. Pada rentang waktu itu, Anda lebih nyaman untuk bepergian karena tidak terlalu dingin atau pun panas.
Seperti berbagai daerah di Bandung, Cibiru dan sekitarnya terkenal dengan keindahan alamnya yang memukau. Ini dia beberapa rekomendasi destinasi wisata yang wajib dikunjungi:
Wisata Batu Kuda adalah objek wisata yang terletak di kaki Gunung Manglayang, tepatnya di daerah Kp. Cikoneng, Cibiru Wetan, Kecamatan Cileungi, Bandung. Tempat ini hanya berjarak sekitar 21,4 km dari pusat kota Bandung.
Wisata Batu Kuda adalah kawasan perbukitan yang dipenuhi oleh hutan pinus. Di tempat ini Anda bisa melakukan piknik keluarga. Bagi yang menyukai aktivitas outdoor seperti hiking atau camping, Wisata Batu Kuda adalah tempat yang tepat.
Satu lagi tempat wisata yang berada di sekitar daerah Cibiru adalah Manglayang Jungle Palace. Destinasi yang satu ini merupakan favorit wisatawan, khususnya bagi keluarga yang ingin menghabiskan waktu pada akhir pekan.
Daya tarik Manglayang Jungle Place terletak pada panorama yang indah dan fasilitas yang lengkap. Di sini para pengunjung bisa melakukan camping, bermain di wahana waterboom, dan wahana outdoor lain seperti paint ball dan flying fox.
Curug Cilengkrang adalah objek wisata alam yang berada di sekitar Cibiru, Bandung. Tempat ini menawarkan keindahan alam berupa hutan yang sejuk dan aliran air terjun yang jernih. Suasana alam yang tenang menciptakan rasa nyaman dan betah.
Pengunjung dapat merasa aman saat bermain di Curug Cilengkrang karena tidak terlalu tinggi. Selain bersantai, ada pula yang datang ke sini untuk memotret keindahan alam di sekitarnya.
Bagi Anda yang ingin mencari akomodasi dengan fasilitas lengkap di Cibiru dan sekitarnya, berikut rekomendasi hotel yang bisa dipilih:
Shakti Hotel Bandung adalah akomodasi bintang 4 yang terletak di Jl. Soekarno Hatta No.735, Gedebage, Bandung. Tarif menginap per malam di hotel ini mulai dari Rp350.000.
Deluxe, Studio King, Superior Deluxe, Grand Deluxe, Family, Junior Suite, Presidential Suite
Berada hanya 427 meter dari Pasar Induk Gede Bage, hotel ini dekat dengan berbagai toko dan hadiah. Stasiun Gedebage berjarak 849 meter, memberikan akses transportasi yang mudah. Stadion Gelora Bandung Lautan Api berjarak 2,79 km, destinasi yang populer bagi para penggemar olahraga.
Diah R. - 10/10
“Petugas ramah, makanannya juga enak banget, banyak pilihannya.”
Selain hotel mewah, Anda bisa menemukan sejumlah hotel dengan harga kamar terjangkau di sekitar Cibiru. Berikut rekomendasinya:
Emaki Hotel Jatinangor adalah akomodasi dekat Cibiru yang terletak di Jl. Raya Jatinangor No.13-15, Jatinangor, Bandung. Tarif menginap per malam di hotel bintang 3 ini mulai dari Rp380.000.
Standard, Superior, Deluxe, Junior Suite, Suite
Terletak 186 meter dari Apotek Kimia Farma Jatinangor, hotel ini memberikan kemudahan untuk kebutuhan harian. Institut Teknologi Bandung Kampus Jatinangor berjarak 1,41 km, menjadikan hotel ini pilihan tepat bagi tamu yang beraktivitas di area akademik. Jatinangor Town Square berjarak 1,25 km, menawarkan hiburan dan belanja.
Rizky P. - 10/10
“Sangat recommended buat nginep di sini. Staf security dan pegawai restonya pun sangat ramah bintang 5.”
Yokotel Hotel Jatinangor adalah rekomendasi hotel murah berikutnya di dekat Cibiru. Lokasi akomodasi ini berada di Jl. Raya Jatinangor-Cibeusi No.39, Jatinangor, Bandung. Tarif menginap di Yokotel Hotel Jatinangor mulai dari Rp406.000 per malam.
Business, Family
Hanya 71 meter dari Apotek Kimia Farma Jatinangor, hotel ini memberikan akses yang mudah ke berbagai kebutuhan sehari-hari. Jatinangor Town Square berjarak 1,14 km, dan Institut Teknologi Bandung Kampus Jatinangor hanya 1,31 km, ideal untuk tamu yang beraktivitas di area pendidikan.
Ovie R. - 9.7/10
“Hotelnya bersih, pelayanannya baik dan ramah. Kekurangannya cuma agak bising ya, suara kendaraan terdengar sampe ke kamar. Walau begitu, kalau harus ke Jatinangor saya tetap pilih hotel ini, bersih itu wajib banget.”
La Fasa Syariah Hotel adalah akomodasi yang masih dekat dengan daerah Cibiru. Akomodasi dengan tarif kamar per malam mulai dari Rp270.000 ini terletak di Jl. Raya Jatinangor No.54, Jatinangor, Bandung.
Standard Fan, Superior AC
Berjarak 170 meter dari Apotek Kimia Farma Jatinangor, lokasi ini menawarkan akses cepat ke berbagai fasilitas harian. Institut Teknologi Bandung Kampus Jatinangor hanya 1,14 km dari hotel, menjadikannya ideal bagi tamu yang beraktivitas di sektor akademik.
Siti F. - 9.7/10
“Lokasi strategis, kamar bersih, staf ramah & membantu. Kami tambah menginap satu malam lagi karena masih ada keperluan di Jatinangor.”
Selain hotel, tersedia pula akomodasi alternatif di Cibiru yang bisa dipilih. Berikut rekomendasinya:
RedDoorz Syariah near Krida Nusantara merupakan akomodasi berupa homestay yang terletak di daerah Cigagak, Cipadung, Kec. Cibiru, Kota Bandung. Anda bisa memilih menginap di sini karena lokasinya yang strategis.
Standard
Terletak hanya 100 meter dari Krida Nusantara, lokasi ini sangat dekat dengan institusi pendidikan. Apotek Al-Ma'soem yang berjarak 2,24 km menyediakan akses ke layanan kesehatan dan kebutuhan medis. Universitas Islam Negeri Sunan Gunung Djati berjarak 1,99 km, cocok untuk tamu yang memiliki aktivitas akademik di area tersebut.
Anaking Homestay merupakan akomodasi berupa guest house yang berada di wilayah Cibiru. Lokasi akomodasi ini tepatnya di Komplek Vijaya Kusuma - Jl. Vijaya Kusuma Raya Blok A No.20, Cibiru, Kota Bandung.
Standard
Universitas Islam Negeri Sunan Gunung Djati, Ubertos Bandung, Stasiun Gedebage
Etty E. - 8.8/10
“Kami merasa nyaman tinggal di Anaking Homestay, ruangannya bersih.”
Savindra Residence Syariah merupakan akomodasi berupa homestay berikutnya yang terletak di Kel. Cisurupan, Kec. Cibiru, Bandung. Akomodasi ini bisa menjadi pilihan penginapan saat ingin berlibur ke Cibiru.
Standard
Hanya 206 meter dari Krida Nusantara, hotel ini ideal untuk tamu yang berkegiatan di lingkungan pendidikan. Universitas Islam Negeri Sunan Gunung Djati yang berjarak 1,82 km menambah kemudahan bagi tamu yang memiliki tujuan akademik.
Didik D.D. - 9.7/10
“Hotelnya luas, cocok untuk satu keluarga.”
OYO 2996 Penginapan Villa Balong Bho Syariah merupakan penginapan berupa vila yang berlokasi di daerah Cibiru. Alamat vila ini adalah Jl. Cipadung No.216, Cipadung, Kec. Cibiru, Kota Bandung.
Standard
Lokasi hotel ini hanya 2,71 km dari Stasiun Cimekar, menyediakan akses transportasi yang nyaman. Masjid Al Jabbar Bandung berjarak 2,98 km, menawarkan tempat ibadah yang megah dan destinasi religi yang populer.
Sigit W. - 8.5/10
“Pelayanan mantap, tempat oke, ada banyak kolam ikan di area hotel jadi kaya di rumah sendiri.”
Ada pula beberapa rekomendasi akomodasi di Cibiru yang memiliki kolam renang. Fasilitas ini cocok bagi Anda yang ingin staycation atau menikmati aktivitas olahraga selama tinggal di penginapan.
Grand Cordela Hotel Bandung merupakan salah satu akomodasi di sekitar Cibiru yang memiliki kolam renang. Lokasi akomodasi ini terletak di Jl. Soekarno-Hatta No. 791, Gedebage, Bandung. Tarif menginap di hotel bintang 3 ini mulai dari Rp473.000 per malam.
Deluxe Twin, Deluxe Pool View, Single Deluxe, Junior Suite Standard
Gedebage Station berjarak hanya 539 meter, memberikan akses mudah untuk transportasi. Summarecon Mall Bandung yang berjarak 2,23 km menyediakan berbagai pilihan belanja dan hiburan. Masjid Al Jabbar Bandung berjarak 2,13 km, menawarkan pengalaman religi yang kaya.
Eva T.F.M. - 10/10
“Harganya terjangkau, fasilitasnya lumayan oke, makanannya enak-enak banget. Dua hari breakfast rasanya enak-enak semua.”
Rekomendasi akomodasi berikutnya yang memiliki kolam renang adalah Jatinangor National Golf & Resort. Akomodasi bintang 3 ini terletak di Jl. Raya Jatinangor, Desa Cikeruh, Km. 20, Jatinangor, Bandung. Tarif menginap per malam di sini mulai dari Rp620.000.
Standard, Manglayang Suite
Hanya 439 meter dari Institut Teknologi Bandung Kampus Jatinangor, lokasi ini sangat strategis untuk tamu yang beraktivitas di kampus. Jatinangor National Flower Park berjarak 1,06 km, menawarkan suasana asri bagi tamu yang ingin bersantai. Jatinangor Town Square berjarak 1,28 km, pilihan hiburan lainnya di area ini.
Panji P. - 10/10
“Sangat nyaman karena berada di sekitar kawasan hijau udara sangat asri, yang lebih istimewa ada balkon buat saya bisa menikmati secangkir tea atau kopi lebih lama.”
Lamerica Villas merupakan akomodasi dengan kolam renang di sekitar Cibiru. Alamat penginapan ini berada di Jl. Cilengkrang, Cisurupan, Cilengkrang, Bandung. Tarif menginap per malam mulai dari Rp1.330.000.
Ulin Villa, Kelapa Villa By Lamerica, Cendana Villa
Hanya berjarak 1,03 km dari Masjid Pemuda Raheela, memberikan akses mudah bagi tamu yang mencari tempat ibadah. Pesantren Tahfizh Daarul Qur'an Bandung yang berjarak 1,42 km menambah daya tarik religius di kawasan ini.
Rajiah S. - 9.7/10
“Hotelnya bagus, nyaman. Pemandangannya apalagi, bagus banget. Nggak berisik dan masih dekat untuk ke mana-mana.”
Ada berbagai pilihan akomodasi menarik yang tersedia di Traveloka, termasuk akomodasi di sekitar Cibiru. Langsung booking kamar incaran Anda melalui aplikasi Traveloka dengan proses yang cepat dan mudah. Setelah itu, nikmati liburan yang menyenangkan bersama keluarga atau orang terdekat di Cibiru dan sekitarnya!
Total Akomodasi | 206 Properties |
Hotel Populer | East Point Villa, Hotel Villa Balong BHO Syariah |
Objek Wisata Populer | Universitas Islam Negri Sunan Gunung Djati, Madrasah Aliyah Negeri 2 Kota Bandung |
Berikut ini daftar hotel murah terbaik di CIbiru:
Berikut ini daftar hotel di Cibiru yang dekat dengan tempat wisata populer:
1. Rumah Lereng Bandung - 4,27km dari Jatinangor National Flower Park
2. Savindra Residence Syariah - 4,3km dari Kampung Wisata Gumbira
3. Tebu Hotel Bandung - 594m dari Museum Geologi
4. Apartemen Tamansari Panoramic by Bee - 4,0km dari Taman Sumringah Summarecon Bandung
5. Ghotic Hotel - 4,6km dari Kiara Artha Park
6. Arion Suites Hotel Bandung - 1,07km dari Museum Konferensi Asia Afrika
Apa saja hotel di Cibiru bintang 1?
Berikut ini daftar hotel di Cibiru untuk keluarga:
Berikut ini daftar hotel di Cibiru ramah anak: