Di mana area terbaik untuk menginap jika liburan di Melawai?
Jika kamu sedang liburan di Melawai, area terbaik untuk menginap adalah di sekitar Panglima Polim, Mahakam.
Apa saja objek wisata terpopuler di Melawai?
Objek wisata terpopuler di Melawai adalah Terminal Blok M, Blok M Square, McDonald's Hasanudin Blok M, Favehotel Melawai, Bakmi GM Melawai
Penilaian user dari berbagai penginapan ataupun hotel terdekat di Melawai
8.4
Mengesankan
23.321 review dari berbagai hotel dan penginapan di Melawai dengan rata-rata score 8.4/10
Masih ragu untuk memesan? Agar tidak salah pilih, beberapa penilaian dari hotel-hotel di Melawai dapat membantu Anda untuk memilih penginapan dan hotel terdekat yang tepat!
Puas banget nginep di sini, wlwpun biaya parking nya harus beli lagi voucher tp cukup worth lah. Staf nya juga helpful, informatif, t lebih ramah dikit jadi perfect banget hotel ini. Karena lokasi nya super duper menguntungkan customer
buat lokasi deket sama blok m jadi yg tujuannya main blok m area deket bgt sama hotel ini, buat pintu kamar mandinya ga bisa di kunci dan berat bgt di tutupnya. suara dari luar kedengeran berisik sekali. untuk staffnya ramah
saya pilih hotel ini dgn pertimbangan lokasi strategis, tapi yang mengejutkan tidak ada kulkas di kamar dan tuas flush kloset goyang dan akhirnya copot pas subuh. Kalau tidak ada berita renovasi dan perbaikan fasilitas saya tidak akan kembali menginap di hotel ini.
Sangat luar biasa keren dan nyaman pelayanan hotel dharmein, tas saya tertinggal di kursi tunggu lobby hotel langsung sigap diamankan petugas. Terima kasih hotel dharmein