Hotelnya bersih, bagus, uk ranjangnya besar. Harga bersahabat. Untuk yg ingin main ke pantai tanjung tinggi, kelayang boleh menginap disini karena dekat. Recommended
Saya request kamar dengan sea view terbaik. Saya dikasih kamar dengan pintu menghadap ke pantai dan kolam renang. Anak bisa langsung berenang dari depan kamar. Overall bagus.
Lokasi hotel ini berada tidak jauh dari pantai tanjung kelayang. Semua pegawainya ramah dan cepat dalam memenuhi kebutuhan kami, makanannya lumayan enak dan bervariasi. Kolam renangnya lumayan luas dan ada kolam renang khusus untuk anak anak juga. Buat kalian yang mau liburan ke belitung, Dafam resort Belitung bisa jadi salah satu opsi tempat menginap yang nyaman
Objek wisata terpopuler di Belitung adalah Bandar Udara Internasional H.A.S. Hanandjoeddin (TJQ), Museum Tanjung Pandan, Pantai Bird Bath, Pantai Tenggiri, Lejuk kopi
Berapa banyak hotel yang ada di Belitung?
Saat ini, ada sekitar 17 hotel yang dapat kamu pesan di Belitung
Penilaian user dari berbagai penginapan ataupun hotel terdekat di Belitung
8.6
Mengesankan
18.436 review dari berbagai hotel dan penginapan di Belitung dengan rata-rata score 8.6/10
Masih ragu untuk memesan? Agar tidak salah pilih, beberapa penilaian dari hotel-hotel di Belitung dapat membantu Anda untuk memilih penginapan dan hotel terdekat yang tepat!
Hotel nyaman. Namun Breakfast harus bervariasi. Kalo Pasta sering kurang berasa. Kue Pai susu nya terlalu flat dan gak garing. Jadi tiap hari cuma sarapan mie Belitung + telor selama 4 hari 😁
sudah berkali kali nginap di sini kalau ke belitung, semuanya ok dan ini cuma saran untuk akses ke pantainya kalau bisa dibuat lbh proper jalannya selain itu puas lah
diluar Espektasi baget ini hotel terlihat keren karna konsep tapi saat datang mendapatkan kamar yang dengan selimut yang ada darah saya langsung minta ganti selimut dan disuruh ganti kamar saya minta dengan pemendagan pantai tapi dikasih minggi arah pantainya
ada rooftop kondisi tidak terurus
soal sarapan ni parah varian dikit baget saya nyaris engga makan nasi karna tidak ada yang enak menurut saya
tolong dong lebih dibenahi dan di sesuaikan dengan harga yang di tawarkan